5 Daerah Tersepi di Kabupaten Tegal Dengan Kondisi Alam yang Indah Jadi Magnet Wisatawan
Daerah tersepi di kabupaten Tegal dengan keindahan alamnya-Tangkapan layar Posjateng.id-
DISWAY JATENG - Kabupaten Tegal terdapat daerah tersepi yang menjadi ulasan untuk di ketahui. Temukan informasinya mengenai daerah tersepi di Kabupaten Tegal, Jawa Tengah. Ini menyimpan beberapa daerah yang tergolong sangat sepi dengan suasana yang nyaman dan tenang.
Teruslah baca artikel ini sampai selesai untuk mengetahui daerah mana saja yang termasuk dalam jajaran daerah tersepi, beserta jumlah penduduk di setiap kecamatan.
Pada artikel ini, akan mengulas lebih dalam mengenai 5 daerah yang masuk dalam kategori daerah tersepi di Tegal. Dengan jumlah penduduk di masing-masing kecamatan.
Daerah ini memiliki jumlah penduduk yang terbilang cukup sedikit, bahkan bila dibandingkan dengan daerah lainnya di Tegal. Meski tergolong daerah tersepi, bukan berarti daerah-daerah tersebut tidak memiliki keunikan tersendiri.
BACA JUGA:Perda Kabupaten Tegal Tentang Bangunan Gedung Disahkan
BACA JUGA:Bupati Tegal Doakan Palestina Saat Melepas Pawai Ta'aruf di Lebaksiu
Berikut ini daftar 5 daerah tersepi di Kabupaten Tegal yang bisa kamu ketahui:
1. Pagerbarang
Daerah Tersepi pertama ada di wilayah Pagerbarang termasuk dalam daftar daerah tersepi di Kabupaten Tegal. Terkenal dengan keindahan alam danau dan pegunungan yang indah, Pagerbarang akan memberikan pengalaman yang tak terlupakan bagi para pengunjung.
Daerah ini memiliki perbedaan sekitar 2.000 penduduk dengan Jatinegara, yaitu sebanyak 62.170 orang. Meskipun terbilang sepi, tetapi daerah ini menyimpan keindahan alam yang luar biasa.
2. Dukuhwaru
Selanjutnya ada Dukuhwaru yang termasuk dalam daftar daerah tersepi di Kabupaten Tegal. Udara yang masih bersih dan alami membuat kamu betah berlama-lama di sini.
Jumlah penduduk di sini tidak jauh berbeda dengan Warureja, yaitu sekitar 68.349 orang di tahun 2020. Di sini kamu bisa menikmati suasana alam yang sejuk dan segar.
3. Jatinegara
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: