Cara Mudah Hapus Data Pribadi di Pinjol yang Bikin Resah Agar Tidak Disalahgunakan

Cara Mudah Hapus Data Pribadi di Pinjol yang Bikin Resah Agar Tidak Disalahgunakan

cara hapus data pribadi di aplikasi pinjol --foto youtobe

Tidak heran bagi yang sudah berpengalaman merasakan bar-bar nya debt colector pinjol. Berusaha menghapus data pribadi dari database aplikasi pinjol. Dengan menghapus nomor telepon dan data pribadi harapannya tidak ada lagi tawaran maupun penagihan pinjaman baik lewat SMS maupun Watsapp (WA).

Fakta yang demikian memaksa pengguna untuk memberikan izin akses yang mereka minta. Lebih rinci lagi ada cukup banyak akses yang diminta aplikasi pinjol, beberapa di antaranya yaitu:

BACA JUGA:Ketahui Cara Mudah Hapus Data di Pinjol Ilegal Paling Efektif, Berikut Risiko yang Harus Dipahami

  • Akses foto, media, file dari ponsel pengguna.
  • Izin akses penyimpanan baik memodifikasi maupun menghapus konten.
  • Melakukan panggilan nomor telepon secara langsung.
  • Membaca identitas dan status ponsel.
  • Membaca ID perangkat dan informasi panggilan.
  • Kontak, untuk membaca nomor kontak ponsel.
  • Lokasi, perkiraan lokasi berbasis jaringan dan GPS.
  • Melihat informasi sambungan WIFI.
  • Mengambil gambar dan video melalui kamera ponsel.
  • Dan lain sebagainya. 

Itulah beberapa informasi seputar cara hapus data pribadi di aplikasi pinjol beserta aksesnya yang diminta oleh pinjol yang harus kalian ketahui dan pahami. Semoga bermanfaat. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: