Kasus Yudi Setiasno: Dugaan Narkoba dan Ancaman Masa Depan Anak Terus Bergulir
Arnaz menunjukan bukti Yudi sebagai pengguna narkoba.-Achmad Khalik Ali-
Arnaz menegaskan, kasus ini semakin kompleks dengan dua isu utama: dugaan penggunaan narkoba oleh Yudi dan kelalaian dalam memenuhi hak anak.
Pihaknya berencana memastikan membawa kasus ini ke pengadilan untuk keadilan bagi Arimbi dan masa depan anaknya.
“Perjuangan kami tidak hanya untuk membela nama baik klien kami, tetapi juga untuk menjamin hak-hak anak agar masa depannya tetap terjamin,” tutup Arnaz.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: