Beras Basmati: Keseimbangan Rasa, Nutrisi Tepat untuk Pola Diet Sehat dan Lezat
NUTRISI - Beras basmati cocok untuk diet.Foto: Istimewa --
Sumber Karbohidrat Sehat
Beras ini menyediakan energi yang cukup tanpa membuat tubuh terasa berat. Cocok untuk aktivitas harian yang padat, terutama di akhir tahun yang biasanya diisi banyak kegiatan dan keperluan.
Nikmati Keunggulan Beras Basmati Secara Praktis
Bagi kamu yang ingin mulai menikmati manfaat beras basmati, kini tidak perlu repot berburu ke toko fisik. Di Blibli, kamu dapat menemukan berbagai pilihan beras basmati dari merek terpercaya. Dengan ulasan dan rating pembeli, kamu bisa memilih produk yang sesuai kebutuhan tanpa ragu.
BACA JUGA:5 Inspirasi Menu Berbuka untuk Kamu yang Sedang Diet saat Puasa, Jangan Lewatkan
Menjaga pola makan yang sehat tetap bisa dilakukan tanpa mengorbankan rasa. Salah satu pilihan tepat untuk mendapatkan keseimbangan antara rasa lezat dan manfaat kesehatan adalah beras basmati. Dengan ciri khas aroma harum, tekstur ringan, dan kandungan nutrisi lengkap, beras ini menjadi primadona bagi pecinta makanan sehat. Apalagi, saat ini pilihan beras basmati sudah banyak tersedia di pasaran.
Bulan November 2024 adalah waktu yang tepat untuk memulai perubahan kecil menuju pola makan lebih baik. Mengganti nasi biasa dengan beras basmati bisa jadi salah satu langkahnya. Selain mendukung kesehatan tubuh, beras basmati juga membantu menjaga berat badan ideal. Yuk, pelajari lebih dalam keunggulannya untuk diet sehat!
Keunggulan Beras Basmati dalam Diet Sehat
BACA JUGA:5 Rekomendasi Menu Sahur Sehat dan Praktis, Cocok untuk Diet di Bulan Puasa ini
Kandungan Gizi Yang Lengkap
Beras basmati dikenal kaya akan gizi. Dalam 100 gram beras basmati, kamu bisa mendapatkan sekitar 32 gram karbohidrat sebagai sumber energi utama. Selain itu, kandungan 3,5 gram protein membantu memperbaiki jaringan tubuh, sementara 1 gram serat berguna untuk pencernaan.
Beberapa mineral penting seperti 42 mg kalium mendukung fungsi jantung dan otot, 14 mg kalsium menjaga kesehatan tulang, serta nutrisi lain seperti tiamin, folat, zinc, selenium, fosfor, dan magnesium yang lengkap mendukung kesehatan tubuhmu. Dengan kandungan ini, beras basmati tidak hanya mengenyangkan tapi juga menutrisi secara optimal.
Indeks Glikemik Rendah dan Manfaatnya
Beras basmati, terutama jenis cokelat, memiliki indeks glikemik rendah dibandingkan beras biasa. Ini artinya, mengonsumsi beras basmati tidak menyebabkan lonjakan gula darah yang drastis. Penting bagi kamu yang penderita diabetes atau yang ingin menjaga stabilitas gula darah.
Diet sehat yang menggunakan makanan dengan indeks glikemik rendah seperti beras basmati membantu mengontrol nafsu makan. Kandungan ini juga memberikan efek kenyang lebih lama sehingga cocok untuk kamu yang sedang diet penurunan berat badan.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: