Dinas Kesehatan Kabupaten Tegal Tingkatkan Pelayanan Kesehatan Lansia

Dinas Kesehatan Kabupaten Tegal Tingkatkan Pelayanan Kesehatan Lansia

PELAYANAN LANSIA - Sejumlah dokter dan paramedis Dinkes Kabupaten Tegal mengikuti kegiatan Penguatan Pelayanan Kesehatan Lansia di Aula Gedung Candra Kirana Pemkab Tegal.Fofo:Yeri Noveli/jateng.disway.id--

Mereka menyampaikan materi soal kebijakan dan upaya peningkatan indikator pelayanan kesehatan lansia dan RAN 2024. Termasuk juga materi tentang penatalaksanaan penyakit degeneratif dan geripause serta pengelolaan penyakit degeneratif.

"Sedangkan Ibu Sairuroh menyampaikan materi soal kegiatan dan implementasi capaian pelayanan kesehatan lansia di Kabupaten Tegal," sambung Ruszaeni.

BACA JUGA:Puskesmas Tegal Timur Adakan Pelatihan Pengolahan Pemberian Makanan Tambahan

Ruszaeni berharap, kegiatan ini dapat berdampak pada akses pelayanan kesehatan spesifik dan berkualitas pada lansia. 

"Termasuk juga dapat memberikan tantangan sekaligus peluang untuk kembali meningkatkan eksistensi pelayanan kesehatan pada lansia," imbuhnya. (adv)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: