Vivo V30, Hp Terbaru dengan Spek Tangguh dan Kamera Berkelas
Vivo V30 Hp Terbaru dengan Spek Tangguh dan Kamera Berkelas, Yuk Kenali Kelebihan dan Kekurangannya Disini--Screenshot Website Vivo
DISWAY JATENG - Vivo V30 merupakan hp vivo terbaru yang menghadirkan spesifikasi tangguh dan kamera berkualitas tinggi yang telah resmi rilis pada akhir februari 2024.
Vivo V30 hadir sebagai upgrade terbaru dari seri sebelumnya yaitu V29. Melanjutkan kesuksesan generasi sebelumnya, hp vivo terbaru ini menghadirkan chipset ngebut hingga kamera yang keren.
Wajar saja jika setelah rilis resmi di Indonesia, hp Vivo terbaru ini langsung menarik minat para pecinta gadget tanah air.
Namun, ada beberapa hal yang perlu diperhatikan juga lho! Yuk kita telusuri bersama-sama seputar kelebihan dan kekurangan Vivo V30 di bawah ini.
BACA JUGA:Inilah 5 Hp Vivo Terbaru 2024 yang Harganya Mulai 1 Jutaan. Cek untuk Spesifikasi Lengkapnya
Spesifikasi
Kualitas Layar
Dari segi grafis, Vivo V30 mengusung layar AMOLED berukuran 6.78 inci beresolusi Full HD Plus (1260 x 2800) dengan refresh rate 120Hz.
Performa dan Penyimpanan
Performa Vivo V30 ditenagai oleh Chipset Tangguh yaitu Qualcomm Snapdragon 7 Gen 3 yang didukung oleh CPU Octa-Core dan GPU Adreno 720.
Ditambah lagi, hp Vivo ini dilengkapi dengan dua varian RAM 8GB/12GB dan dua tipe penyimpanan besar 256GB/512GB memori internal.
Kamera
Dari sektor kameranya, Vivo V30 memiliki kualitas kamera depan dan belakang (utama) yang berkualitas tinggi di kelasnya. Di mana kamera utamanya (belakang), mengusung sistem Triple Camera 50MP Main Camera, 50MP Ultrawide Camera dan 2MP Macro Camera.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: