5 Cara Menebalkan Bulu Mata dengan Bahan Alami, Lidah Buaya Salah Satunya

5 Cara Menebalkan Bulu Mata dengan Bahan Alami, Lidah Buaya Salah Satunya

5 Cara Menebalkan Bulu Mata dengan Bahan Alami, Lidah Buaya Salah Satunya--

Lidah buaya mengandung banyak vitamin serta nutrisi yang bisa meningkatkan kerja sel-sel di bulu mata. Selain itu, lidah buaya juga dapat meningkatkan pertumbuhan bulu mata dua kali lipat lebih cepat lho. 

Cara penggunaannya juga cukup mudah, kamu bisa ambil gel lidah buaya atau gel aloe vera lalu aplikasikan ke bagian bulu mata secara perlahan dan lembut. Untuk hasil yang maksimal kamu bisa melakukannya secara rutin. 

BACA JUGA:Tips Memanjangkan Bulu Mata secara Alami dengan Mudah, Efektif dan Cepat!

3. Petroleum jelly 

Petroleum jelly merupakan produk yang multifungsi, bisa digunakan untuk melembabkan bibir dan bagian-bagian lainnya yang kering. 

Tetapi faktanya produk ini juga bisa digunakan untuk memanjangkan bulu mata secara alami lho. Cara penggunaannya adalah dengan mengoleskan pada bulu mata sebelum tidur. Kemudian diamka dan bilas esok harinya hingga bersih. 

4. Minyak kemiri

Cara menebalkan bulu mata selanjutnya adalah dengan menggunakan minyak kemiri. Kamu bisa menggunakan salah satu bumbu dapur ini untuk memanjangkan rambut. 

Cara menggunakan minyak kemiri ini cukup mudah kamu bisa mengoleskan minyak tersebut ke bulu mata pada malam hari sebelum tidur. Kemudian esok harinya bisa kamu bilas hingga bersih. 

Untuk mendapatkan hasil yang maksimal kamu bisa melakukan cara ini rutin setiap hari. 

5. Daun sirih 

Daun sirih juga menjadi salah satu bahan alami yang bisa kamu manfaatkan. Daun sirih sangat popular dan memiliki manfaat untuk memelihara kesehatan mata. 

Di samping itu, daun sirih juga efektif untuk mempertebal bulu mata. Caranya adalah gunakan tangkai daun sirih yang dioleskan dengan lender lidah buaya, kemudian oleskan di akar bulu mata mu. 

Tunggu sampai beberapa minggu agar kamu bisa mendapatkan hasil yang maksimal dan menawan. 

Nah itulah 5 cara menebalkan bulu mata dengan bahan alami. Nah tunggu apalagi? Yuk soba sekarang. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: