Suzuki APV Terbaru Dengan Fitur Keselamatan yang Minim dan Sedikit Kurang Nyaman, Cek kekurangannya
Suzuki APV Terbaru dengan Fitur Keselamatan yang minim dan sedikit kurang nyaman, Cek kekurangannya-Tangkapan layar Suzuki Solo-
Terutama pada saat berkendara di bawah sinar matahari yang menyengat. Kabin menjadi terlalu panas dan kekurangan Suzuki APV terbaru ini mengurangi kenyamanan perjalanan.
BACA JUGA:Wadidaw! 5 Rekomendasi Mobil Hatchback dengan Harga Terjangkau, Mesin Efisien, Fiturnya Melimpah
BACA JUGA:Kelebihan dan Kekurangan Isuzu MU-X, Mobil Sekelas Pajero yang Dibanderol dengan Harga Miring
4. Performa mesin yang kurang
Kekurangan Suzuki APV terbaru selanjutnya adalah mobil ini dibekali dengan mesin berkapasitas 1.400 cc yang mampu menghasilkan tenaga maksimal 96,6 PS dan torsi 127,5 Nm.
Meskipun performanya cukup untuk penggunaan harian, terkadang terasa kurang bertenaga ketika melaju di jalan tol dengan kecepatan tinggi. Untuk para pengemudi yang sering melakukan perjalanan panjang, kekurangan ini bisa menjadi pertimbangan serius.
5. Fitur keselamatan yang minim
Bila Anda mencari mobil dengan fitur keselamatan canggih, Suzuki APV mungkin tidak menjadi pilihan utama. Walaupun dilengkapi dengan fitur dasar seperti sabuk pengaman, airbag, dan rem ABS, namun fitur-fitur keselamatan lebih mutakhir seperti EBD, VSC, dan Hill Start Assist tidak tersedia pada mobil ini.
Sebuah kompromi yang perlu dipertimbangkan dengan matang, terutama bila keamanan menjadi prioritas utama dalam perjalananmu.
Kesimpulan
Walaupun Suzuki APV memiliki beberapa kekurangan, namun tetap menjadi pilihan menarik bagi mereka yang mengutamakan harga terjangkau dan kabin luas.
Sebelum memutuskan untuk membeli mobil ini, pertimbangkanlah dengan matang tentang kekurangan Suzuki APV terbaru ini sesuai dengan kebutuhan yang Anda inginkan.
BACA JUGA:Daftar 5 Harga Mobil Listrik Murah Rp60 Jutaan, Performa Unggul dan Cocok Digunakan Sehari-hari
BACA JUGA:5 Spesifikasi Neta V dan Harga, Mobil Listrik Buatan Cina yang Dilengkapi Head Unit Mirip Tesla!
Tepenting dengan memahami kekurangan Suzuki APV terbaru ini, Anda bisa membuat keputusan yang lebih bijak dalam menentukan kendaraan keluarga yang sesuai dengan gaya hidup dan kebutuhan sehari-hari.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: