Kok Bisa, Sebanyak 426 Balita di Kecamatan Jatinegara Kabupaten Tegal Alami Stunting

Kok Bisa, Sebanyak 426 Balita di Kecamatan Jatinegara Kabupaten Tegal Alami Stunting

MENINJAU - Bupati Tegal Umi Azizah saat meninjau Rames Saceting di Kecamatan Jatinegara Kabupaten Tegal.Foto:Yeri Noveli/jateng.disway.id--

Sehingga dirinya pun meminta dukungan semua pihak untuk bersama-sama menangani kondisi stunting pada balita.

“Semenjak diluncurkannya, gerakan donasi Rames Saceting ini banyak sekali membantu anak-anak balita terbebas dari kondisi stunting. Juga ibu hamil kekurangan gizi bisa kita bantu pemulihan gizinya. Alhamdulllah progresnya sangat baik, bahkan melampaui target,” ungkapnya. 

BACA JUGA:4 Rekomendasi HP Kamera Terbaik 2023 dengan Kualitas Setara DSLR

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: jateng.disway.id