Welo Asri: Tempat Wisata Sekaligus Tersedianya Penginapan Dengan Harga Rp100.000

Welo Asri: Tempat Wisata Sekaligus Tersedianya Penginapan Dengan Harga Rp100.000

Welo Asri: Tempat Wisata Sekaligus Tersedianya Penginapan Dengan Harga Rp100.000 -disway jateng-

 

Harga tiket masuk Welo Asri Petungkriyono Rp5.000 saja per orang, akan tetapi terdapat biaya tambahan lain untuk river tubing Rp. 75.000, river tracing Rp65.000, body rafting Rp35.000 dan sewa ban Rp10.000.

 

9. Lokasi

 

Lokasi Welo Asri berada di Desa Kayupuring, Kecamatan Petungkriyono, Kabupaten Pekalongan, Jawa Tengah.

 

10. Jalan Menuju Welo Asri

 

Rute menuju Welo Asri jika berangkat dari pusat Kota Pekalongan dengan menuju Jalan Hos Cokroaminoto untuk tiba di Jalan Raya Doro – Petungkriyono. Tetaplah di jalur tersebut hingga tiba di Kayupuring.

 

Sebelum tiba di Welo Asri akan melewati Black Canyon Petungkriyono terlebih dahulu dengan estimasi waktunya sekitar 1 jam dengan jarak tempuh lebih dari 30 km.

BACA JUGA:Ini Dia Daya Tarik dan Sejarah Curug Bajing Pekalongan

Demikian pembahasan kita mengenai berbagai daya tarik yang ada pada Welo Asri, semoga bermanfaat. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: