Ini Dia Berbagai Daya Tarik di Tempat Wisata Batu Lawang Cirebon

Ini Dia Berbagai Daya Tarik di Tempat Wisata Batu Lawang Cirebon-disway jateng-
Bagi kalian yang ingin bermalam di Batu Lawang dengan mendirikan tenda di area camping yang telah disediakan pihak pengelola. Hal ini bisa dijadikan pilihan untuk kalian yang ingin berlibur seharian di tempat wisata ini.
Biasanya pada hari biasa area camping ini mulai dipadati para wisatawan, maka dari itu bagi kalian yang ingin datang kesini harus mencari info agar tidak sampai kehabisan tempat.
7. Keindahan Alam Yang Indah
Untuk para kalian para pegiat sosial media yang rajin mengunggah foto terbaiknya, maka Batu Lawang adalah destinasi wisata yang harus kalian kunjungi. Pada setiap sudut yang menampilkan tebing-tebing raksasa Batu Lawang menjadi spot yang sangat bagus.
Demikian pembahasan kita mengenai berbagai daya tarik yang ada di tempat wisata Batu Lawang, semoga bermanfaat. (*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: