Ini Sebab Dan Cara Mengobati Biduran, Jangan Sepelekan!

Senin 26-06-2023,22:32 WIB
Reporter : Mohammad Dani Ramadhan
Editor : Mohammad Dani Ramadhan

Perlu diingat, konsumsi obat-obatan untuk menangani biduran yang disebutkan di atas harus sesuai dengan anjuran dokter.

 

Cara Mencegah Biduran

Karena sebagian besar kasus biduran disebabkan oleh alergi, maka cara mencegahnya bisa dilakukan dengan menghindari hal-hal yang memicu kondisi tersebut. Misalnya, Anda yang alergi dingin bisa menggunakan syal atau pakaian hangat agar mengurangi risiko terjadinya biduran.

 

Anda juga sebaiknya menggunakan tabir surya ketika beraktivitas di luar ruangan untuk menghindari terjadinya biduran karena paparan cahaya matahari.

 

Sekian informasi seputar apa itu biduran yang perlu Anda pahami. Biduran memang bukan penyakit berat, namun kondisi ini dapat membuat penderitanya merasa tidak nyaman karena rasa gatalnya. 

 

Oleh karena itu, coba beberapa cara mengobati biduran seperti yang telah disampaikan di atas agar kondisi kulit Anda segera membaik. 

 

Anda juga bisa memastikan gejala biduran yang Anda alami melalui layanan Telekonsultasi oleh dokter terdekat. Tetapi perlu diingat bahwa fitur berikut bukanlah pengganti diagnosis medis dokter.

Kategori :