Wisata Unik dan Ramai, Ini Dia Destinasi yang Wajib dikunjungi Kalau Main di Jawa Tengah

Wisata Unik dan Ramai, Ini Dia Destinasi yang Wajib dikunjungi Kalau Main di Jawa Tengah

Unik dan Ramai, Ini Dia Wisata yang Wajib di Kunjungi Kalau Main di Jawa Tengah--

Selain itu Pantai Pasir Kadilangu juga memiliki ciri khas berupa adanya bangunan khas yaitu jembatan cinta. Bisa kamu jadikan sebagai spot foto baik dengan pasangan maupun keluarga.

Untuk lokasinya sendiri Pantai Pasir Kadilangu berada di Jangkaran, Kecamatan Kulon Progo. Untuk harga tiket masuk Pantai Pasir Kadilangu dikenai biaya Rp 5 ribu per orang dimana kamu bisa menikmati pantai yang super menawan. 

BACA JUGA:7 Destinasi Wisata Viral yang Wajib Dikunjungi di Jawa Tengah

3. Teluk Hijau

Destinasi wisata di Jawa Tengah yang wajib dikunjungi adalah Pantai eksotis. Pantai ini memiliki karakteristik berwarna hijau jika dilihat dari jauh. 

Bukan hanya itu saja, air lautnya yang jernih dan pasir di bibir pantai membentang sangat indah. Kamu bisa menikmati suasana di teluk ini dengan camping ataupun melakukan kegiatan snorkling lho. 

Keindahan bawah laut bisa ditemukan di Teluk Hijau ini menjadi ciri khas dan keunikannya sendiri. Sebab kamu bisa menemui berbagai terumbu karang dan juga ikan. 

Keunikan lainnya dari wisata satu ini adalah Teluk Hijau memiliki air terjun yang tingginya mencapai delapan meter serta dikelilingi oleh batu karang yang memesona.  Untuk lokasi Teluk Hijau berada di Sarongan, Pesanggaran, Banyuwangi. 

Harga tiket masuk Teluk Hijau dikenai biaya Rp 7,5 ribu per orang, selain harga nya yang sangat murah kamu juga bisa menikmati pemandangan alam dan bawah laut yang menenangkan.

Nah itulah beberapa destinasi di Jawa Tengah sebagai wisata unik dan ramai, dimana kamu wajib banget mengunjungi kalau sedang berkunjung ke Jawa Tengah. 

Semoga bermanfaat. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: