5 Fakta Menarik Tentang Gunung Slamet, Memiliki Berbagai Kisah Mistis yang Bikin Orang Penasaran

5 Fakta Menarik Tentang Gunung Slamet, Memiliki Berbagai Kisah Mistis yang Bikin Orang Penasaran

Fakta menarik tentang Gunung Slamet , terdapat banyak cerita mistisnya-Tangkapan Layar Pagar alampos-

DISWAY JATENG – Bagi Anda yang berada di bawah kaki gunung slamet tentunya tidak asing lagi dengan kisah mistis yang menyertainya. Gunung Slamet adalah salah satu gunung tertinggi yang ada di Jawa Tengah dan terkenal dikalangan para pendaki. 

Gunung yang satu ini menjadi gunung populer dikalangan pendaki karena mempunyai beberapa fakta yangFakta yang menarik d menarik untuk kita ulas. Tahukah Anda, Gunung Slamet berada di lima wilayah Kabupaten meliputi; Kabupaten Banyumas, Pemalang, Purbalingga, Brebes, dan Tegal.

Salah satu gunung terbesar di Pulau Jawa yaitu Gunung Slamet. Gunung yang berada di Jawa Tengah ini sering dijadikan salah satu tujuan pendakian yang diminati karena keindahan pemandangan di puncak gunung ini.

Nama "Slamet" pada gunung ini diambil dari bahasa Jawa yang berarti "aman". Pemberian nama tersebut merupakan harapan agar gunung ini dapat memberikan keamanan pada masyarakat sekitar, serta tidak melepaskan letusan besar. Adanya mitos dan cerita mistis telah menyelimuti gunung tersebut. Bahkan, disebut-sebut gunung ini juga mempunyai sebuah pintu menuju kerajaan gaib.

BACA JUGA:Waspada! Gunung Slamet Terbangun dari Tidur Panjangnya, Kini Berstatus Naik Level 2 atau Waspada

BACA JUGA:6 Cerita Mistis Gunung Slamet, Hati-Hati Jika Hendak Mendaki, Simak Ulasan Berikut!

Berikut sederet 5 fakta unik gunung slamet.

1. Belum Pernah Meletus

Gunung Slamet ini belum memiliki catatan pernah mengalami letusan atau erupsi dengan skala besar.Dengan letusan kecil tersebut tentu menyemburkan abu dan lava dnegan skala yang belum atau tidak berbahaya.

Adapun letusan yang pernah terjadi di tahun 1932, 1953, 1969, 1988, dan 2009 termasuk letusan kecil.

2. Miliki Banyak Jalur Pendakian

Lokasi Gunung Slamet ini berada di 5 Kabupaten, sehingga memiliki banyak jalur pendakian. Adapun jalur pendakian yang terkenal di Gunung Slamet meliputi; Bambangan, Guci, Kali Wadas, Cemara Sakti, dan Baturan.

BACA JUGA:Kisah Dibalik Keindahan Gunung Slamet, Ada Misteri dan Mitos yang Tersimpan

3. Gunung Tertinggi di Jawa Tengah

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: