Penasaran dengan Khasiat Buah Jeruk? Ini dia 6 Manfaatnya untuk Kesehatan Tubuh Kita

Penasaran dengan Khasiat Buah Jeruk? Ini dia 6 Manfaatnya untuk Kesehatan Tubuh Kita

Penasaran dengan Khasiat Buah Jeruk? Ini dia 6 Manfaatnya untuk Kesehatan Tubuh Kita-disway jateng-

DISWAYJATENG.ID – Mengonsumsi buah-buahan adalah salah satu cara bagaimana agar kita tetap menjaga kesehatan kita. Hal tersebut karena buah-buahan mengandung banyak vitamin yang sangat bermanfaat untuk kesehatan tubuh.

Salah satunya yakni buah jeruk, dimana buah yang satu ini memiliki beberapa vitamin yang bagus untuk kesehatan, bahkan jeruk sering kita manfaatkan ketika sariawan.

Hal tersebut karena buah jeruk kaya akan vitamin C yang bagus untuk menyembuhkan sariawan kita, bahkan buah jeruk sering kita lihat dipakai untuk beberapa olahan, seperti jus dan lain sebaginya.

Buah jeruk menjadi salah satu jenis buah yang memiliki kandungan vitamin cukup tinggi, bahkan tidak hanya itu buah jeruk juga merupakan sumber serat, folat hingga antioksidan yang baik untuk tubuh.

Maka dari itu jika kalian penasaran dengan manfaat buah yang satu ini, berikut adalah 6 manfaat buah jeruh untuk kesehatan yakni antara lain:

1. Bagus untuk Mengontrol Tekanan Darah

Jika dari kalian punya tekanan darah tinggi maka cobalah turunkan dengan cara alami melalui konsumsi buah jeruk secara rutin. Buah ini mengandung flavonoid yang disebut hesperidin, dan untuk senyawa inilah yang berperan untuk mengontrol tekanan darah.

Bahkan juga selain itu kandungan magnesium di dalam buah jeruk juga bisa membantu kalian menjaga tekanan darah agar tidak tinggi.

BACA JUGA:Ini Dia 5 Manfaat Buah Jeruk untuk Kesehatan

2. Untuk Mencegah Dehidrasi

Dalam satu buah jeruk mengandung 87 persen air, maka sebab itu untuk kalian bisa mengonsumsi buah jeruk, bisa membantu kamu mencegah kondisi dehidrasi.

3. Bagus Menjaga Kesehatan Ginjal

Buah jeruk merupakan sumber sitrat dan asam sitrat yang baik dan dinilai mampu mencegah munculnya batu ginjal, maka sebab untuk itu tidak ada salahnya mengonsumsi buah jeruk untuk menjaga kesehatan ginjal.

BACA JUGA:Ini Dia 3 Cara Mencegah Penuan Dini pada Kulit Wajah Kita

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: