Waspada Potensi Longsor, Wakil Wali Kota Semarang Ingatkan Lurah Selalu Siaga

Sabtu 22-03-2025,12:29 WIB
Reporter : Wahyu Sulistiyawan
Editor : Laela Nurchayati

Seperti ketersediaan pangan, pengendalian harga, stok dan distribusi BBM maupun gas, pembentukan Pospam dan pos pelayanan terpadu, pelayanan kesehatan, pelayanan publik di level kecamatan dan lurah hingga pengendalian sampah.

BACA JUGA:Bekas Longsor di Jalan Semingkir-Wisnu Kabupaten Pemalang Diperbaiki Sementara

BACA JUGA:Satgas PB BPBD Kabupaten Tegal Evakuasi Talut Rumah Longsor 

"Kesiapan Pemkot Semarang bersama lembaga vertikal, semua dalam kondisi siap dan aman. Apalagi ketersediaan pangan kita sudah ok, bahkan ketersediaan pangan kita untuk tujuh bulan ke depan masih cukup untuk masyarakat. Inflasi kita juga stabil. Kita siap menyambut arus mudik Lebaran 2025," pungkas Iswar.

Kategori :