DISWAYJATENG - Kabupaten Tegal, Jawa Tengah memiliki rahasia yang tergolong jarang orang mengetahuinya. Termasuk daerah tersepi.
Kabupaten Tegal ini menyimpan banyak sekali beberapa daerah yang sangat sepi. Selain sepi daerah ini memiliki penduduk yang terbilang sedikit dibandingkan daerah Tegal yang lain. Meski tergolong menjadi daerah yang sangat sepi, bukan berarti tidak memilki keunikannya sendiri.
Bahkan Kabupaten Tegal sendiri adalah daerah yang jauh dari peradaban Kota. Aksesnya mudah namun jarak yang harus ditempuh lumayan. Mulai dari minim sinyal, dan masih banyak yang lain.
Dalam artikel ini kita akan mengulas beberapa daerah di Kabupaten Tegal dengan kategori tersepi, beserta jumlah penduduknya di masing masing kecamatan. Simak ulasannya!
BACA JUGA:Kebakaran Hutan di Gunung Slamet Kabupaten Tegal Belum Padam, Apa Sebabnya?
Berikut adalah daftar 5 daerah sepi yang ada di Kabupaten Tegal yang sangat wajib diketahui.
1. Jatinegara
Jatinegara yang juga terletak di kawasan paling sepi di Kabupaten Tegal. Jumlah penduduk di sini lebih besar dibandingkan Kedungbanteng, yakni mencapai 60.010 jiwa.
Di kawasan ini Anda bisa menikmati keindahan alam danau yang indah. Suasananya yang tenang dan sunyi membuat Anda bisa menikmati alam dengan penuh ketenangan. 2. Warureja Daerah tersepi selanjutnya adalah Warureja. Meskipun terbilang seperti tidak ada penghuni, tempat ini menyimpan banyak potensi wisata alam yang sangat menarik.
BACA JUGA:Alhamdulillah, Kebakaran di Hutan Gunung Slamet Kabupaten Tegal Akhirnya Bisa Padam
Menurut data yang ada pada tahun 2020, Jumlah penduduk di tempat ini mencapai 67.420 jiwa. Dan Anda bisa menikmati suasana alami yang bisa di sini.
3. Kedungbanteng
Kedungbanteng merupakan kawasan pertama yang sepi dan berada pada posisi tertinggi. Meski tergolong sepi, kawasan ini memiliki keindahan alam yang luar biasa.
Menurut data website Badan Pusat Statistik Kabupaten Tegal pada tahun 2020, jumlah penduduk Kedungbanteng mencapai 44. 796 jiwa.4. Pagerbarang
Pagerbarang juga masuk dalam daftar kawasan paling sepi di Kabupaten Tegal.
BACA JUGA:5 Tempat Paling Horor di Jawa Tengah, Ngeri bikin Merinding!
Daerah ini memiliki selisih sekitar 2.000 penduduk dengan Jatinegara atau 62. 170 jiwa. Terkenal dengan keindahan alam danau dan pegunungannya yang megah, Pagerbarang akan menghadirkan pengalaman tak terlupakan bagi pengunjungnya. 5. Dukuhwaru Daerah yang terakhir adalah Dukuhwaru yang masuk dalam kawansan paling sepi di daerah Tegal. Jumlah penduduk yang ada sekitar 63.349 jiwa pada tahun 2020. Datang kesini Anda bisa menikmati suasana alam yang sejuk dan segar. Dan akan betah berlama disini. BACA JUGA:Cegah Kekeringan Irigasi, 3 Kecamatan di Kabupaten Tegal Dibangun Embung Demikian informasi mengenai tempat paling tersepi di Kabupaten Tegal, Jawa Tengah. Ngga percaya ?, coba kunjungi. Semoga bermanfaat (*)