Curi Tanaman Bonsai di Pekalongan, Pelaku Dihajar Warga Hingga Pingsan

Curi Tanaman Bonsai di Pekalongan, Pelaku Dihajar Warga Hingga Pingsan

Rumah korban pencurian bonsai di Karanganyar, Kabupaten Pekalongan.--

Peristiwa tersebut kemudian dilaporkan ke Polsek Karanganyar. Sesampainya di lokasi petugas segera mengamankan pelaku dan membawanya ke RSUD Kajen untuk mendapatkan perawatan usai dihajar para warga. Dari tangan pelaku, polisi mengamankan senjata tajam yang dibawa pelaku dan disimpan di dalam bajunya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: