Tak Perlu Panik, Ini 6 Tips Menghadapi Debt Collector dengan Kooperatif

Tak Perlu Panik, Ini 6 Tips Menghadapi Debt Collector dengan Kooperatif

cara menghadapi dc dengan kooperatif --foto inilah.com

DISWAY JATENG - Tak boleh gegabah, ada beberapa tips menghadapi debt collector yang harus kalian ketahui. Apa yang terlintas di fikiranmu mengenai DC lapangan? ya, kata itu seringkali membuat orang panik dan ketakutan. 

Pasalnya, hanya sedikit nasabah yang tidak paham bagaimana tips menghadapi debt collector. Biasanya DC dengan mudah mendatangi rumah nasabah jika mengalami galbay atau macet bayar. 

Tips menghadapi debt collector (DC) tentunya bervariasi, tergantung pada nasabah yang bersangkutan. Sebaiknya kalian tidak perlu panik dan takut saat didatangi DC lapangan. Dan perlu memahami cara menghadapi DC dengan kooperatif. 

Pada artikel kali ini, telah kita rangkum dari berbagai sumber mengenai tips menghadapi debt collector (DC) dengan kooperatif yang bisa kalian lakukan. 

BACA JUGA:Jangan Takut, Ini 6 Tips Jitu Menghadapi DC Lapangan Pinjol Datang ke Rumah

 

1. Selesaikan atau Negosiasikan

Tips menghadapi DC yaitu dengan selesaikan atau negosiasikan. Setelah kalian mengonfirmasi bahwa utang tersebut memang benar milikmu, hanya ada 2 solusi yang dapat dilakukan. Segera lakukan pembayaran atau negosiasikan beberapa ketentuan pembayaran.

Kendati demikian, biasanya negosiasi hanya bisa dilakukan selama utangmu belum jatuh tempo. Pastikan untuk mendokumentasikan hasil negosiasi secara tertulis sebelum kalian lanjut membayar.

2. Ketahui Hak Kalian

Tips menghadapi debt collector / DC dengan tepat berikutnya yaitu harus mengetahui apa saja hak kalian sebagai konsumen atau orang yang ditagih. DC tidak boleh melakukan kekerasan atau pengancaman dalam bentuk apa pun.

Selain itu, jika memang dipekerjakan oleh perusahaan resmi, seharusnya mereka tidak keberatan memberi detail-detail informasi yang kalian minta. Jadi, tidak perlu merasa takut atau tidak enak ketika bertanya banyak detail informasi pada mereka.

BACA JUGA:5 Tips Cerdas Hadapi DC Pinjol dengan Baik dan Benar, Dijamin Langsung Kapok

3. Jangan Abaikan DC

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: