12 Manfaat Lidah Buaya untuk Kesehatan, Salah Satunya untuk Menurunkan Berat Badan

12 Manfaat Lidah Buaya untuk Kesehatan, Salah Satunya untuk Menurunkan Berat Badan

Manfaat lidah buaya untuk kesehatan-berita sulsel-

DISWAYJATENG - Manfaat lidah buaya dikenal memiliki banyak khasiatuntuk kecantikan. Selain itu, lidah buaya juga memiliki manfaat bagi kesehatan.

Manfaat lidah buaya ini mengandung antioksidan, kalsium, natrium, magnesium, glukosa, asam folat, vitamin A, B, C dan E, serta asam amino esensial. 

Manfaat lidah buaya juga mengandung banyak nutrisi yang membuat lidah buaya menjadi tanaman herbal yang baik untuk tubuh.

Lalu, apa saja manfaat lidah buaya untuk kecantikan? Berikut ini ulasan lengkap manfaat dari lidah buaya untuk menjaga kesehatan kulit, simak sampai selesai ya.

BACA JUGA:8 Manfaat Lidah Buaya untuk Kesehatan Tubuh, Cepat Sembuhkan Luka sampai Efektif Tumbuhkan Rambut

1. Membantu menjaga kesehatan rambut

Ada banyak produk kesehatan rambut yang bahan utamanya adalah lidah buaya. Hal ini dikarenakan lidah buaya dapat membantu melindungi rambut yang gelap, menguatkan folikel rambut, menghilangkan ketombe, membuat rambut berkilau dan mencegah kerontokan. 

Anda juga dapat mengolah lidah buaya sendiri untuk menguji manfaatnya. Caranya adalah dengan mengambil gel lidah buaya dan membuat gel lidah buaya untuk masker rambut Anda.

2. Menjaga kesehatan bibir

Lidah buaya juga dapat digunakan untuk menjaga kesehatan bibir. Lidah buaya dapat melembabkan dan menghaluskan bibir serta memberikan warna kemerahan yang alami. Oleskan gel lidah buaya ke bibir Anda setiap hari.

BACA JUGA:Punya Khasiat Ajaib, Berikut 7 Manfaat Lidah Buaya untuk Kecantikan dan Kesehatan Tubuh

3. Membantu mengobati jerawat

Lidah buaya mengandung zat dengan sifat anti-inflamasi dan antibakteri. Sifat-sifat ini membuat lidah buaya bermanfaat dalam pengobatan jerawat. Lidah buaya juga bisa digunakan sebagai masker wajah.

4. Melembabkan kulit tubuh

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: