5 Gunung Paling Angker di Jawa Timur dan Kisah Mistis yang Bikin Merinding!

5 Gunung Paling Angker di Jawa Timur dan Kisah Mistis yang Bikin Merinding!

gunung paling angker di jawa timur--

3. Gunung Arjuno

Lokasi gunung ini berada di perbatasan Kota Batu, Kabupaten Malang, dan Kabupaten Pasuruan. Terdapat tiga jalur pendakian yang cukup terkenal yaitu Lawang, Tretes dan Batu.

Di Gunung Arjuno kamu akan menemukan banyak peninggalan Kerajaan Majapahit dan Singasari yang ada di jalur pendakian. Konon daerah peninggalan Majapahit tersebut dijaga oleh Bambang Wisanggeni.

BACA JUGA:Berikut Fakta Menarik Tentang Gunung Telomoyo yang Belum Banyak Orang Tahu

Orang yang bertapa di tempat tersebut konon akan menghilang bersama dengan jasadnya. Selain itu, terdapat sebuah pasar gaib yang dihuni oleh sosok makhluk tak kasat mata.

Menurut pengalaman pendaki, apabila sudah mendengar suara ramai dan gamelan, berarti sudah sampai di kawasan pasar gaib. Di gunung ini juga terdapat sebuah tempat bernama Alas Lali Jiwo yang dihuni oleh sosok makhluk halus dan jin.

4. Gunung Ijen

Merupakan salah satu gunung kerucut yang letaknya di perbatasan Banyuwangi dan Bondowoso. Disini kamu dapat melihat fenomena blue fire atau api biru.

Konon ada sosok makhluk gaib berupa sosok nenek yang suka menolong pendaki. Tak hanya itu, sosok makhluk gaib lainnya yaitu tentara Belanda dan pemberontak dari Kerajaan Blambangan.

BACA JUGA:Jejak Sejarah di Gunung Telomoyo, Dari Kerajaan Mataram Hingga Kemerdekaan Indonesia.

5. Gunung Raung

Gunung berapi yang berada di kawasan Jawa Timur yaitu Banyuwangi, Bondowoso, dan Jember. Gunung paling angker di Jawa Timur dan gunung tertinggi ketiga di Jatim.

Cerita mitos di gunung ini yaitu adanya kerajaan macan putih dan pemimpinnya yaitu Tawangulun. Beberapa pendaki sudah pernah diperlihatkan dengan kerajaan macan putih pada jumat kliwon malam hari.

Itulah beberapa gunung paling angker di Jawa Timur beserta kisah mistisnya. Semoga bermanfaat. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: