3 Tips Mengatasi DC Lapangan Pinjol Bagi Pemula, Begini Langkah Cerdasnya

Senin 20-05-2024,06:17 WIB
Reporter : Meiffio Hasanain Mayzaldin
Editor : Zuhlifar Arrisandy

Lalu bagaimana jika utang tak kunjung dibayar dan menyebabkan tagihan membengkak karena bunga atau denda? Jika Anda kesulitan membayar utang, Anda bisa langsung mengajukan permohonan keringan kepada penyedia pinjaman.

Pinjol legal terdaftar OJK umumnya akan memberikan berbagai keringanan kepada nasabah jika mengalami kesulitan bayar utang. Jadi, Anda tidak perlu panik atau memblokir nomor DC, karena pihak penagih di pinjol legal tidak menggunakan kekerasan.

3. Blacklist

Risiko jika nasabah galbay paling buruk, yakni di blaclist BI checking. Hal ini menyebabkan Anda tidak bisa mengajukan pinjaman lagi untuk kedepannya.

BACA JUGA:Tanpa Blokir Nomor, Begini Cara Mengatasi Teror DC Lapangan Pinjol yang Menelepon Setiap Hari

Karena itu, jika Anda tidak ingin di blacklist sebaiknya lunasi semua utang dan hindari galbay. Jangan sampai Anda nekat gali lubang tutup lubang jika utang belum lunas.

Hal ini bukannya meyelesaikan masalah malah anda menambah masalah. Pastikan Anda menggunakan pinjaman online dengan bijak agar tidak terjadi berbagai kerugian termasuk ditagih oleh debt collector.

Tips menghadapi DC lapangan pinjol untuk pemula perlu diketahui supaya terhindar dari penagihan kasar. Dengan ini, nasabah bisa lebih aman dan terhindar dari berbagai kerugian.

BACA JUGA: Berikut 4 Langkah yang Harus Kamu Lakukan saat DC Pinjol Lapangan Datang ke Rumah, Jangan Panik Duluan!

Demikian informasi tentang tips cara mengatasi DC lapangan pinjol untuk pemula supaya aman dari kunjungan rumah. Semoga bermanfaat. (*)

Kategori :