Begini Strategi Melunasi Utang Pinjol Jika Penghasilan Bulanan UMR, 5 Langkah Cerdas Dijamin Efektif

Kamis 29-02-2024,17:30 WIB
Reporter : Meiffio Hasanain Mayzaldin
Editor : Meiffio Hasanain Mayzaldin

3. Cari Penghasilan Tambahan

Untuk menghindari risiko terjadinya utang menumpuk, tentu saja Anda butuh dana. Jika pendapatan UMR saat ini belum mencukupi untuk melunasi utang pinjol, segera cari penghasilan tambahan.

Saat ini sudah tersedia banyak pekerjaan sampingan yang mudah Anda dapatkan seperti jualan online, driver ojek online, dan lain sebagainya. Dengan pendapatan tambahan dapat digunakan secara langsung untuk bayar utang.

BACA JUGA:6 Pinjol Ilegal Aman untuk Galbay dan Bisa Cair Tanpa KTP Terbaru 2024

4. Menabung

Langkah selanjutnya yakni menabung. Untuk Anda yang saat ini memiliki pendapatan UMR memang diperlukan starategi keuangan matang.

Karena itu, Anda bisa alokasikan gaji bulanan untuk menabung khusus bayar utang. Kedisiplinan dalam menabung dapat membantu Anda menghindari kecenderungan untuk menghabiskan uang.

5. Hindari Mengambil Pinjaman untuk Menutupi Utang

Apabila kesulitan bayar utang, kami sarankan jangan sampai mengambil pinjaman baru lagi. Hal ini seringkali disebut dengan gali lubang tutup lubang.

Anda harus fokus melunasi tagihan utang dan berkomitmen. Mengambil pinjaman baru hanya akan mempersulit keuanganmu saat ini, bahkan bisa terjadi risiko tagihan utang menumpuk untuk kedepannya.

BACA JUGA:Daftar 50 Pinjol Ilegal Tanpa DC Lapangan Aman untuk Galbay Terbaru 2024

Demikian informasi seputar cara melunasi utang pinjol bagi Anda yang saat ini memiliki pendapatan UMR. Semoga bermanfaat. (*)

Kategori :