DISWAY JATENG - OPPO secara resmi menghadirkan hp oppo terbaru 2024 di kelas A yaitu OPPO A96. Hadir dengan berbagai keunggulan, mulai dari baterai, layar, kamera dan desain.
OPPO A96 menghadirkan berbagai keunggulan seperti baterai besar, layar besar, ruang penyimpanan yang besar serta ku alitas foto yang bisa diandalkan di kelasnya. Hp Oppo terbaru 2024 ini dijual dengan harga 4.299 juta rupiah. Sudah tahu bagaimana spesifikasi OPPO A96? Jika dilihat sekilas, ponsel ini memang memiliki tampilan visual yang sangat menarik. Hp Oppo terbaru 2024 ini gabungan antara warna pilihan yang elegan dengan desain kamera yang unik di belakang bodi ponsel. OPPO A96 hadir dengan berbagai keunggulan terbaik di kelasnya, yang tidak hanya unggul pada performa dapur pacunya, tetapi juga kemampuan kamera yang mengesankan.Tak heran jika hp oppo terbaru 2024 yang satu ini pun masih banyak dilirik masyarakat. BACA JUGA:Oppo A96! Hp Spesifikasi Gahar dengan Chipset Snapdragon 680, Sekarang Harganya Semakin Turun Lho Simak speed review berikut ini: 1. Layar Perangkat ini hadir dengan 6.59 inci dan menjadi salah satu perangkat paling lebar yang ada di seri A. Dengan layar ini tentunya pengguna bisa lebih nyaman untuk menggunakan perangkat, terutama untuk aktivitas tertentu seperti hiburan dan browsing internet. A96 juga dilengkapi beberapa fitur lain yang pertama adalah refresh rate yang sudah 90H dengan touch sampling rate sampai 180Hz. Dengan refresh rate 90Hz ini menjelajah internet termasuk media sosial menjadi lebih nyaman. 2. Desain Keunggulannya juga membuat Hp Oppo terbaru 2024 ini lebih tahan banting untuk penggunaan harian. Desain OPPO A96 yang unggul tak hanya membuat smartphone ini tampak premium saja, tapi juga bisa memberi tampilan stylish dalam keseharian. Desain OPPO A96 membawa fitur unggulan dari Reno Series, yakni dengan adanya teknik pewarnaan spesial OPPO Glow. Teknologi ini membuat bodi belakang OPPO A96 tampil berkilau dengan efek layaknya sejuta berlian bintang. 3. Prosesor Untuk performa, OPPO A96 ditenagai prosesor Snapdragon 680 yang disokong RAM 8 GB dan dapat diperluas dengan pilihan hingga 5GB. Yang menarik adalah penyimpanan internal mencapai 256 GB yang masih bisa diperluas dengan microSD hingga 1TB. 4. Baterai Kapasitas baterai ini cukup untuk streaming Youtube selama 17 jam dan mendengarkan musik sampai 39 jam. Bahkan, kompatibel juga penggunaan fast charging universal. Dari sumber daya, hp OPPO terbaru 2024 ini menggunakan baterai 5.000 mAh yang dilengkapi teknologi pengisian 33W SUPER VOOC. Teknologi ini memungkinkan ponsel untuk mengisi daya dengan lebih cepat dan efisien. BACA JUGA:Spesifikasi Oppo A96, Smartphone yang Cocok untuk Selfie dengan Kinerja Chipset Super Cepat 6. Fitur Keunggulan lain dari Hp Oppo terbaru 2024 adalah telah memiliki sertifikasi IPX4 untuk uji ketahanan air dan lolos jatuh setinggi satu meter. Jadi, ponsel ini bisa tahan pada cipratan air. 7. Harga Untuk harga OPPO A96 Rp4.299.000 pada awal perilisannya.Namun kini kita juga bisa mendapatkannya dengan harga yang lebih terjangkau, yakni sekitar Rp3.999.000 saja. OPPO juga ternyata telah melakukan banyak uji lain untuk perangkat ini. Beberapa diantaranya adalah:-
6 uji utama (termasuk jatuh, tahan air, radiasi, lingkungan dan gangguan sinyal)
5 perlindungan terhadap lingkungan
130+ tes Keandalan Ultra-Ketat
320+ langkah Tes Komprehensif
Memasang dan melepas earphone: 10.000 kali
Memasukkan dan mengeluarkan kabel USB: 20.000 kali
Uji tekan tombol daya: 500.000 kali
Uji tekan tombol volume: 150.000 kali
- Ketahanan soket USB terhadap kekuatan eksternal: 10 kg
BACA JUGA:Oppo A96 Smartphone 2 Jutaan dengan Spesifikasi Gahar, Ini Kelebihan dan Kekurangannya
Setelah mengetahui ulasan mengenai spesifikasi Hp Oppo terbaru 2024, semoga membantu kita memiliki gadget yang berkualitas dengan jaminan keaslian dan harga yang terjangkau. (*)