DISWAY JATENG – SMK Negeri 3 Tegal mengadakan seminar kewirausahaan berbasis digital marketing yang diikuti siswa kelas XI dan Telkomsel.
Kegiatan tersebut merupakan rangkaian kegiatan kurikulum dalam menggandeng dunia usaha PT Telkom untuk bersama-sama menjadi mitra dunia industri yang saat ini dalam proses pembelajaran. Kepala SMKN 3 Tegal Sri Indrawati melalui Waka Kurikulum SMKN3 Jaenudin mengatakan bahwa kegiatan seminar seperti itu perlu dipersiapkan sebagai era baru dalam menghadapi generasi AI. BACA JUGA:Cakep! SMK Negeri 2 Kota Tegal Pentaskan Drama Cegah Perundungan Secara umum, AI merujuk pada program komputer yang dirancang untuk meniru kecerdasan manusia, termasuk kemampuan pengambilan keputusan, logika, dan karakteristik kecerdasan lainnya. "Sehingga diharapkan setelah lulus dari SMK N 3 Tegal akan lebih siap dalam menghadapi tantangan yang lebih kompetitif," katanya. Narasumber PT Telkom Adiyanto W Nugroho memberikan pembekalan materi berupa trik dalam menghadapi digital marketing dengan memanfaatkan sosial media untuk mengembangkan bisnis marketingnya. Siswa diajari cara membuat brend produk, menguploud ke sosmed, dan memanfaatkan beberapa fitur yang ada di sosmed. BACA JUGA:Latih Siswa Berdemokrasi, SMK Peristek Tegl Gelar Pilketos Geniatul Zulfa, Siswa kelas XI TKR mengaku senang dengan adanya kegiatan seminar digital marketing. Karena akan menambah wawasan dan pengetahuan baru tentang cara berbisnis lewat media online. "Saya senang dengan kegiatan tersebut sebab mampu menanbah wawasan," ujarnya. Suasana seminar semakin bersemangat manakala dari PT Telkom berbagi kartu perdana kepada peserta seminar dan beberapa souvenir sebagai bukti kepedulian PT Telkom kepada dunia pendidikan. (mei)SMKN 3 Tegal Gelar Seminar Kewirausahaan Berbasis Digital Marketing
Kamis 19-10-2023,19:33 WIB
Reporter : Meiwan Dani Ristanto
Editor : Wawan Setiawan
Kategori :
Terkait
Jumat 26-12-2025,09:00 WIB
Telkomsel Ukir Hattrick Prestasi Global, Tiga Inovasi Digital Diakui Dunia di Glotel Awards 2025
Kamis 18-12-2025,21:00 WIB
Sambut Nataru 2025/2026, Telkomsel Tambah Ratusan BTS dan Perkuat 5G di Jateng–DIY
Jumat 05-12-2025,10:30 WIB
Telkomsel Pulihkan 79,7 Persen Layanan di Sumatera, Sediakan Paket Siaga Peduli Gratis
Jumat 28-11-2025,21:30 WIB
Dukung Digitalisasi Pendidikan, Telkomsel Sediakan LMS Skul.id Gratis untuk Sekolah di Jawa Tengah
Senin 17-11-2025,07:00 WIB
Anggota DPRD Kota Tegal Ali Mashuri Prakarsai Seminar Parenting Disabilitas
Terpopuler
Senin 19-01-2026,10:32 WIB
23 Kereta Api Dibatalkan pada Senin 19 Januari 2025, Jalur Pekalongan–Sragi Masih Banjir
Senin 19-01-2026,05:44 WIB
Banjir Kota Pekalongan Semakin Meluas, Pengungsi Bertambah
Senin 19-01-2026,12:42 WIB
Tanggap Darurat Banjir Batang, SPPG Kompak Turun Gunung Bagi 1.000 Bungkus Nasi
Senin 19-01-2026,07:34 WIB
Bhayangkari Pekalongan Turun ke Lokasi Pengungsian, Salurkan Bantuan dan Beri Dukungan Psikologis
Senin 19-01-2026,13:15 WIB
Taj Yasin Kunjungi Pengungsi Banjir Pekalongan, Janjikan Penanganan Sungai di 2026
Terkini
Senin 19-01-2026,22:00 WIB
Parkir Kapal Turut Picu Banjir, DKP Batang Dorong Kolam Tambat Labuh 1 Hektare
Senin 19-01-2026,21:43 WIB
Eksepsi Ditolak, Sidang Korupsi Mantan Dirut Bank Jateng Masuk Tahap Pembuktian
Senin 19-01-2026,21:42 WIB
Ratusan Warga Mangkang Wetan Terisolasi, DPRD Semarang Minta Jembatan Darurat Segera Dibangun
Senin 19-01-2026,21:41 WIB
Eksepsi Ditolak, Sidang Korupsi Kredit Sritex dengan Terdakwa Lukminto Bersaudara Masuk Tahap Pembuktian
Senin 19-01-2026,21:41 WIB