Pastikan Libur Nataru di Kota Semarang Kondusif, Pemkot Semarang Gelar Rakor Lintas Sektor

Pastikan Libur Nataru di Kota Semarang Kondusif, Pemkot Semarang Gelar Rakor Lintas Sektor

Wali Kota Semarang, Hevearita Gunaryanti Rahayu memimpin Rapat Koordinasi Lintas Sektor, di Gedung Moch Ichsan Balaikota Semarang, Selasa, 24 Desember 2024.--istimewa-Wahyu Sulistiyawan

“Kami siap memantau posko pengamanan, pasar-pasar besar, hingga titik keramaian. Semua sudah terkoordinasi untuk memastikan masyarakat dapat merayakan Nataru dengan aman dan nyaman,” tutupnya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: