8 Pengalaman Tidak Membayar Pinjaman Online

8 Pengalaman Tidak Membayar Pinjaman Online

pengalaman tidak membayar pinjaman online --foto radar

Namun, jika fintech ilegal, maka cara menagih utang pun akan cenderung kasar. Karena tidak ada aturan pasti, bisa saja preman yang disewa untuk menagih utang dengan cara meneror atau bahkan menggunakan cara kekerasan.

3. Pelecehan Nama Baik

Saat ini makin marak pelecehan nama baik yang dilakukan oleh fintech ilegal. Biasanya hal ini disebabkan oleh debitur yang tidak mampu melunasi utangnya.

Bahkan tidak sedikit yang melakukan teror hingga kekerasan saat melakukan penagihan. Pengalaman tidak membayar pinjol yang ilegal tentunya tidak diharapkan oleh siapa pun.

Sayangnya, masih banyak calon debitur yang belum tahu dan bijak dalam memilih fintech atau bank. Tidak heran, jumlah korban pinjol ilegal ini semakin bertambah.

BACA JUGA:8 Cara Ampuh Mengatasi Galbay Pinjol Ilegal, Hindari Gali Lubang Tutup Lubang

4. Lunasi Utang Tepat Waktu

Jika terlilit utang di salah satu fintech atau bank, prioritaskan untuk melunasinya tepat waktu daripada memenuhi kebutuhan lain yang tidak terlalu penting.

5. Penyitaan Barang

Jika debitur tidak bisa melunasi utang, tentunya pihak kreditur tidak mau rugi. Artinya, mereka akan mencari cara lain agar uang yang dipinjamkan cair kembali.

Salah satu cara yang biasanya dilakukan oleh pihak fintech atau bank yaitu menyita harta benda debitur. Tidak heran jika pengusaha-pengusaha terkadang gulung tikar atau bangkrut karena rumah atau kantornya disita oleh bank. Hal ini terjadi karena terlilit utang dengan bunga yang banyak.

6. Pelaporan SLIK OJK

Debitur yang tidak bisa melunasi utang setelah ditagih DC akan langsung masuk dalam daftar hitam SLIK OJK. Ini artinya, kalian tidak akan bisa mengajukan pinjaman di fintech ataupun bank mana pun.

Namun, hal ini tentu berbeda jika kalian menggunakan fintech ilegal karena mereka akan melakukan berbagai cara untuk menagih utang bahkan dengan cara yang melanggar hukum sekali pun.

BACA JUGA:Kesulitan Bayar? Begini 7 Tips Mengatasi Galbay Pinjol Agar Bebas Lilitan Utang

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: