Spesifikasi 5 HP Dual Kamera Terbaik Beserta Kelebihan Dan Kekurangannya
Spesifikasi 5 HP Dual Kamera Terbaik Beserta Kelebihan Dan Kekurangannya-Tangkapan layar diswayjateng.id-
Kamera 50 MP (wide)2 MP (depth)
Harga Rp 1.899.000 (4/128 GB)
Kelebihan
HP dual kamera terbaik ini memiliki setup dual kamera berupa kamera utama 50 MP dan kamera depth 2 MP. Hasil tangkapan kamera utama tajam. Desain bodi tidak terlihat murahan, build quality bagus . Kemampuan baterai yang baik
Dapur pacu MediaTek Dimensity 700 yang kencang, sudah mendukung konektivitas 5G. Layar IPS yang luas dan mendukung refresh rate 90 Hz.
Kekurangan
Belum punya NFC untuk transaksi non tunai
Ada bloatware dan iklan
Kamera kedua hanya depth sensor yang minim fungsi
BACA JUGA:Performa Super Power Hp Nokia Terbaik Ditenagai Snapdragon 8 Gen 3 5G!
3. Samsung Galaxy A05
Layar PLS LCD 6.7 inci
Chipset MediaTek Helio G85
RAM/ROM 4 GB, 6 GB / 64 GB, 128 GB
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: