Menghilangkan Lemak Perut dengan 4 Jenis Minuman yang Cocok Diminum Setiap Waktu

Menghilangkan Lemak Perut dengan 4 Jenis Minuman yang Cocok Diminum Setiap Waktu

Menghilangkan Lemak Perut dengan 4 Jenis Minuman yang Cocok diminum Kapan pun--

Beberapa penelitian menemukan bahwa meningkatkan asupan air putih bisa membantu meningkatkan metabolisme tubuh sehingga tubuh mampu membakar lemak secara efisien. 

Selain air putih ada beberapa minuman bebas kalori lainnya loh, seperti infused water, es teh tawar, dan kopi hitam tanpa tambahan gula tentunya. 

3. Teh hijau

Minuman selanjutnya adalah teh hijau, minuman ini dipercaya sangat efektif untuk membakar lemak perut.

Teh hijau mengandung kafein dan katekin yang merupakan senyawa tumbuhan bioaktif. Dua komponen tersebut membantu tubuh meningkatkan oksidasi lemak atau kemampuan untuk membakar lemak. 

Meski demikian, banyak teh hijau yang tidak mampu menghilangkan semua lemak perut. 

BACA JUGA:6 Daftar Makanan dan Minuman yang Harus Kamu Hindari Karna Dapat Membuat Perut Buncit!

4. Teh hitam 

Jenis minuman yang terakhir adalah teh hitam. Jika kamu tidak menyukai sensasi rasa pahit dari teh hijau kamu bisa beralih ke teh hitam. Teh ini kaya akan flavonoid alami, teh hitam juga disebut sebagai minuman penyehat jantung yang dapat menurunkan tekanan darah. 

Berdasarkan beberapa studi mengungkapkan bahwa seseorang yang minum 3 cangkir teh hitam tanpa pemanis selama 3 bulan mengalami penurunan lingkar pinggang lebih banyak lho.

Nah itulah 4 jenis minuman yang membantu menghilangkan lemak perut dengan cepat. Untuk hasil yang maksimal, cobalah untuk minum salah satu minuman di atas dan imbangi dengan olahraga rutin.

Semoga artikel ini bermanfaat! (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: