Kenali Penyebab Posisi Jerawat di Wajah, Cek Apa Saja!
posisi jerawat di wajah--tangkapan layar instagram @wabisabi.cosmetics
Oleh karena itu untuk meminimalisir munculnya permasalahan ini maka jangan terlalu sering menyentuh area pipi atau mungkin harus lebih rajin membersihkan handphone, karena benda yang satu ini secara tidak sadar sering menempel ke area pipi.
5. Alis
Area kedua alis adalah suatu tanda jika kita memiliki riwayat alergi makanan, nah ketika kamu hendak mencukur alis disarankan berikan perawatan di bagian tengah menggunakan asam salisilat supaya terhindar dari rambut yang tumbuh ke dalam sehingga menyebabkan munculnya permasalahan kulit terjadi.
6. Dahi
Munculnya permasalahan di titik ini bisa saja terjadi karena stres yang berlebih, karena hormon yang ada didalamnya akan mempengaruhi kulit sehingga menjadikannya muncul permasalahan ini.
Penyebab lainnya juga bisa karena penggunaan topi yang terlalu sering dan tidak cocoknya pemakaian sampo maupun kondisioner sehingga pori-pori di area dahi maupun sekitarnya akan tersumbat, saluran pencernaan yang kurang baik juga menjadi salah satu penyebabnya, oleh karena itu kamu perlu mengurangi konsumsi makanan yang tinggi lemak dan penuhi kebutuhan cairan dengan rutin minum air putih.
BACA JUGA:Apakah Jeruk Nipis Bisa Menghilangkan Flek Hitam? Cek Ulasannya Berikut ini
Demikian ulasan tentang penyebab dari masing-masing posisi jerawat di wajah, setelah mengetahui penyebabnya mulai sekarang kamu perlu mencegah dengan cara menghindarinya supaya tidak mengganggu penampilanmu. (*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: