Bosen ke Pantai? Berikut Rekomendasi Wisata Pangandaran Selain Pantai, Yuk Kunjungi

Bosen ke Pantai? Berikut Rekomendasi Wisata Pangandaran Selain Pantai, Yuk Kunjungi

wisata pangandaran selain pantai-tangkapan layar instagram @gembel_traveller-

Tempat ini berada di Cigugur, Kabupaten Ciamis. Ketika kamu berkunjung kesini kamu akan disambut arus sungai yang memiliki air  kehijauan yang sangat jernih. 

Namun akses menuju ke wisata ini cukup susah, kamu akan menghadapi arus yang deras, medan yang cukup terjal dan curam.

4. Cagar Alam Pangandaran

Cagar alam pangandaran berlokasi di daerah Pananjung, Kabupaten Pangandaran. Ketika berkunjung kesini kamu akan disuguhkan beragam flora dan fauna, pasalnya tempat ini masuk kedalam salah satu wisata alam yang ada di pangandaran.

Liburan ke wisata pangandaran ini tentunya sangat pas, di kawasan cagar alam kamu akan disuguhkan dengan beragam gua yang memiliki daya tariknya masing-masing. Diantaranya Gua Lanang, Gua Panggung, Gua Parat, Gua Jepang serta Batu Kalde.

5. Citumang Body Rafting

Citumang body rafting berlokasi di Desa Bojong, Kecamatan Parigi, Kabupaten Pangandaran.Wisata pangandaran ini cocok untuk kamu yang menyukai tantangan, pasalnya tempat ini akan mengajak kamu menyusuri beragam sungai. Seperti sungai Citumang, Santirah, Goa Lanang hingga Green Canyon.

Melakukan rafting disini bersama keluarga tercinta merupakan kegiatan yang sangat seru, yuk liburan ke citumang body rafting.

6. Curug Luhur Cimanggu

Curug Luhur Cimanggu terletak di Desa Cimanggu, Kecamatan Langkaplancar. Sesuai dengan namanya curug ini menawarkan air terjunnya yang sangat cantik yang dilengkapi dengan debit air yang cukup deras akan menambah keindahan curug ini.

Untuk kmau yang memiliki hobi mengunggah foto, curug ini juga menyuguhkan spot foto yang sangat instagramable dan keren.

Curug lugur cimanggu dikelilingi dengan batu yang besar-besar serta pepohonan hijau, hal ini menjadikan suasana disini asri dan cukup menenangkan.

Akses menuju tempat ini cukup terjal, oleh sebab itu kamu harus berhati-hati agar tidak terjadi sesuatu. Disini tidak ada tiket masuk alias gratis.

BACA JUGA:11 Rekomendasi Wisata di Pangandaran yang Mempesona

Itulah rekomendasi wisata pangandaran selain pantai yang  dapa kamu masukan dalam list destinasimu. (**)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: