358 Alumni Latsar CPNS Pemkab Tegal Diminta Tingkatkan Kompetensi dan Inovasi

358 Alumni Latsar CPNS Pemkab Tegal Diminta Tingkatkan Kompetensi dan Inovasi

Kepala BKPSDM Kabupaten Tegal Mujahidin, foto bersama dengan ratusan alumni Latsar CPNS Pemkab Tegal, di Gedung Dadali Kabupaten Tegal, Kamis (26/10).-Yeri Noveli-jateng.disway.id

Artinya, Berorientasi pelayanan, Akuntabel, Kompeten, Harmonis, Loyal, Adaptif dan Kolaboratif.

BACA JUGA:Tahun ini, Dana Cadangan Pemilukada Kabupaten Tegal Dicairkan 40 Persen

ASN harus Berakhlak selama dalam melaksanakan tugas jabatan, mengaktualisasikan kedudukan dan peran PNS dalam kerangka NKRI serta dapat menunjukkan penguasaan kompetensi teknis bidang tugas yang dibutuhkan.

Sementara, Kepala Bidang Pelatihan SDM Agus Triono, menambahkan tujuan kegiatan expose ini untuk mengapresiasi atas hasil Latsar CPNS yang telah diikuti para alumni yang memperoleh peringkat terbaik.

Selain itu, juga sebagai ajang sharring knowledge bagi alumni latsar, mengetahui hasil latsar CPNS dalam mendukung inovasi daerah dan mengetahui dampak latsar CPNS dalam mendukung kinerja organisasi. 

BACA JUGA:Keren! Capaian Target PBB di Kabupaten Tegal Tembus 93,95 Persen

"Kegiatan ini juga melibatkan atasan langsung atau mentor peserta, pejabat kepegawaian OPD peserta dan Kabid Litbang Bappeda Kabupaten Tegal," imbuhnya. (ADV)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: