Luar Biasa, Inilah 15 Manfaat Daun Pepaya untuk Kesehatan, yang Bisa Cegah Penyakit!

Luar Biasa, Inilah 15 Manfaat Daun Pepaya untuk Kesehatan, yang Bisa Cegah Penyakit!

Manfaat daun Pepaya--by.informasi seputar tanaman hias

3. Mengurangi Nyeri Haid

Daun pepaya yang diolah menjadi jus bisa membantu wanita mengatasi rasa nyeri haid atau menstruasi. Manfaat daun pepaya untuk kesehatan kewanitaan ini juga telah diteliti di Indonesia.

Penelitian tersebut menemukan, bahwa nyeri haid bisa mulai berangsur menghilang setelah dua jam mengonsumsi ekstrak daun pepaya.

4. Membantu Siklus Haid Lebih Teratur

Siklus menstruasi tidak teratur biasanya disebabkan oleh gangguan hormon. Manfaat daun pepaya dalam bentuk jus dianggap dapat membantu menyeimbangkan hormon, sehingga haid lebih teratur.

Jus daun pepaya untuk wanita juga dinilai berpotensi mengurangi risiko penyakit ginekologi serius. 

BACA JUGA:6 Langkah Untuk Mencegah Kolesterol Tinggi dalam Usia Muda

BACA JUGA:6 Faktor Risiko Kolesterol Tinggi Yang Perlu di Waspadai 

5. Mencegah Kanker 

Jangan Keliru, Kenali Beda Kista dan Tumor . Studi menunjukkan manfaat makan daun pepaya mempunyai potensi untuk melawan sel kanker. Penelitian ini menyebutkan, manfaat makan daun pepaya mempunyai efek menjanjikan terhadap jenis sel kanker payudara, kanker paru-paru, kanker serviks, dan kanker pankreas.

Penelitian lebih lanjut tentunya dibutuhkan mengenai khasiat daun pepaya untuk kanker.

6. Menangani Gejala Diabetes

Beberapa penelitian telah menyatakan, daun pepaya bermanfaat untuk mengurangi kadar gula darah di dalam tubuh. Hal ini dapat membantu pasien diabetes tipe 2 untuk mengendalikan gejala agar tidak berujung komplikasi.

Manfaat daun pepaya yang diteliti pada orang dewasa menemukan, daun pepaya bisa membantu meningkatkan sensitivitas insulin. Makan daun pepaya secara rutin dan teratur dinilai mampu mencegah perburukan kondisi akibat diabetes.

7. Mengatasi Demam Berdarah

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: by.klikdokter.com