Keren! Budidaya Tanaman dengan Sistem Wick dan DFT Mulai Dikembangkan di Tegal

Keren! Budidaya Tanaman dengan Sistem Wick dan DFT Mulai Dikembangkan di Tegal

Mahasiswa Undip saat melatih ibu-ibu PKK Desa Dukuhbangsa budidaya tanaman sayuran dengan metode hidroponik Wick dan DFT, kemarin.-Yeri Noveli-jateng.disway.id

Disebutkan, sistem hidroponik DFT ini, modal awal hanya Rp 350.000. Uang itu untuk membeli bibit dan nutrisi ABMix. 

BACA JUGA:DLH Kabupaten Tegal Gulirkan Pemilihan Duta Ligkungan Hidup

"Modalnya sedikit tapi untungnya besar," ujarnya.

 

Sementara, Anggota PKK Desa Dukuhbangsa, Siti Fauziyati mengaku sangat senang dengan program kerja para mahasiswa KKN ini.

 

"Semoga masyarkat bisa menerapkan dengan kondisi geografis di desa ini," imbuhnya. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: jateng.disway.id