Dusun Bambu Bandung: RiviewTempat Menarik yang Bisa Kalian Kunjungi

Dusun Bambu Bandung: RiviewTempat Menarik yang Bisa Kalian Kunjungi

Dusun Bambu Bandung: RiviewTempat Menarik yang Bisa Kalian Kunjungi-disway jateng-

Shuttle untuk para pengunjung disediakan secara gratis dan siap mengantar dan menjemput para pengunjung. Selain itu kalian juga bisa menginap di villa yang tersedia.

 

Untuk alamat Dusun Bambu berada di Jalan Kolonel Masturi KM. 11 Kartawangi, kecamatan Cisarua, Kabupaten Bandung Barat. Untuk harga tiket masuk Dusun Bambu saat ini tidak ada tiket masuk.

 

Akan tetapi kalian cukup membayar biaya parkir saja Rp15.000 dan dibayar di gerbang saat keluar dari area. Sedangkan jam buka mulai pukul 10.00 hingga 20.00 WIB dan beroperasional setiap hari.

 

Jalan menuju Dusun Bambu Bandung ada beberapa rute jalan selain jalan utama kalian juga bisa menggunakan beberapa jalan alternatif, seperti dibawah ini:

 

1.   Rute Bandung – Ledeng – Lembang – Parongpong – Lokasi, ini merupakan rute utama dan paling mudah untuk kalian ikuti. Kalian hanya tinggal ikuti jalan utama ke Lembang dan belok kiri ke arah parongpong dari pertigaan sebelum kota Lembang.

 

2.   Rute Bandung – Ledeng – Jalan Sersan Bajuri – Parongpong – Lokasi, rute ini satu jalur dengan kampung gajah, kampung daun, dan berbagai cafe di area sini.

 

Kalian belok kiri dari pertigaan di terminal ledeng mengikuti jalan sersan bajuri.

 

3.   Rute Cimahi – Jalan Cihanjuang – Parongpong – Lokasi, rute Cimahi – Jalan Kolonel Masturi – Lokasi. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: