Fungsi dan Cara Mengaktifkan NFC di Ponsel Android

Rabu 02-10-2024,23:00 WIB
Reporter : Alisa Septiana Zulfa
Editor : Rochman Gunawan

DISWAYJATENG.ID - NFC, atau Near Field Communication, adalah teknologi yang memungkinkan dua perangkat untuk terhubung dengan cara mendekatkan atau menyentuhkan satu sama lain. Jarak yang diperlukan untuk koneksi ini biasanya hanya beberapa sentimeter. Ketahui beberapa fungsi dan cara mengaktifkan NFC di ponsel Android dengan mudah.

Fungsi dan cara mengaktifkan NFC di ponsel Android dengan mudah. Sebagai contoh, ponsel yang dilengkapi dengan NFC dapat mentransfer data seperti kontak, gambar, dan video ke ponsel lain yang juga memiliki fitur NFC. Proses ini mirip dengan penggunaan Bluetooth, namun transfer data melalui NFC cenderung lebih cepat dan minim gangguan.

Fungsi dan cara mengaktifkan NFC di ponsel Android dengan mudah. Saat ini, banyak ponsel yang sudah dilengkapi dengan fitur NFC, dan Anda dapat menemukan ponsel dengan harga mulai dari 1 juta rupiah. Namun, di pasar Indonesia, ponsel dengan harga 1 juta yang memiliki fitur NFC masih terbatas, sedangkan di kisaran 2 juta sudah lebih banyak pilihan.

Perlu diingat bahwa meskipun beberapa Smartphone mengklaim memiliki fitur NFC, terkadang fitur tersebut tidak berfungsi saat dibutuhkan. Namun, Anda tidak perlu khawatir karena ada fungsi dan cara mengaktifkan NFC di ponsel Android dengan mudah. Mari simak artikel berikut ini yang dilansir dari Carisinyal.

BACA JUGA:5 Hp dengan NFC Terbaik dan Harga Terjangkau

Cara Mengaktifkan NFC di Ponsel Android dengan Mudah

Setelah memastikan ponsel Anda memiliki fitur NFC, berikut adalah cara untuk mengaktifkannya:

1. Aktifkan di Tiles atau Pengaturan Cepat

Cara pertama untuk mengaktifkan NFC adalah dengan langsung menyalakannya melalui "Tiles" atau "Pengaturan Cepat". Jika Anda bingung, coba geser layar HP Android Anda dari atas ke bawah.

Umumnya, akan muncul opsi pengaturan seperti “Data Seluler”, “Bluetooth”, "Mode Pesawat", "Lokasi", “Wifi”, dan pengaturan lainnya. Cari tile NFC untuk mengaktifkannya.

Jika opsi NFC tidak tersedia, Anda dapat menambahkannya terlebih dahulu di Tiles, karena biasanya Tiles memungkinkan pengguna untuk mengatur pengaturan cepat yang ingin ditampilan di bagian tersebut.

2. Melalui Pengaturan

Cara paling umum untuk mengaktifkan NFC di Android adalah melalui menu pengaturan. Berikut adalah langkah-langkahnya:

- Buka menu "Pengaturan".

- Pilih "Koneksi & berbagi".

Kategori :