Tips Merawat Baterai Iphone Agar Tetap Awet, Wajib di Simak!

Selasa 21-05-2024,21:45 WIB
Reporter : Dina Sakinah
Editor : Laela Nurchayati

DISWAY JATENG – Merawat baterai iphone menjadi salah satu hal yang penting dan wajib diketahui bagi para pengguna. Tujuannya adalah agar ponsel mu tetap awet dan bisa digunakan dalam jangka waktu yang lama. 

Bukan hanya itu saja, merawat baterai iphone juga berarti merawat kinerja dari si ponsel tersebut. Dengan daya baterai yang masih sehat maka ponsel juga akan bekerja dengan baik lho. 

Kira-kira bagaimana cara merawat baterai iphone? Beberapa pengguna juga pasti mencari cara agar baterai hp nya tetap sehat dan awet. 

Nah daripada kelamaan, berikut ini ada beberapa tips bagi pengguna cara merawat baterai iphone. Simak ulasannya sampai akhir dan jangan sampai ada yang terlewat ya!

 

BACA JUGA:Panduan Lengkap Merawat Baterai Smartphone Agar Awet Sepanjang Hari

1.Waktu Mengecas dan Mencabut 

Tips pertama yang perlu kamu perhatikan dalam merawat kesehatan baterai iphone adalah dengan memperhatikan durasi pengecesan. Maksudnya adalah waktu mengecas dan pada saat dicabut. 

Kamu bisa mulai charger hp mu ketika baterai sudah berada di 30% kemudian kamu juga bisa mencabutnya pada saat berada di 90%. Mungkin terdengar simpel ya, tapi memang jika kamu rutin melakukan ini selama beberapa bulan atau bahkan tahun kamu akan merasakan hasilnya nih. 

Hindari keadaan baterai ponsel yang berada di bawah 20% nih. Ketika mengecas kamu juga harus memastikan bahwa semua jaringan mati ya baik data seluler, wifi maupun bluetooth. 

Aktifikan juga mode pesawat ya, nah ketika baterai hp mu sudah mencapai angka 90% segeralah cabut. 

BACA JUGA:10 Cara Merawat Baterai Hp Android, Tips Efektif agar Baterai Tahan Lama

2. Gunakan charger original Apple

Tips merawat baterai iphone yang selanjutnya adalah dengan menggunakan charger original dari apple. Meskipun ada beberapa charger yang telah bersertifikat Made for Iphone, tetapi alangkah lebih baiknya jika kamu tetap menggunakan charger yang original nih. 

3.Jangan biarkan ponsel dalam keadaan panas

Kategori :