Aplikasi pinjol syariah tanpa DC lapangan berikutnya, yakni Berkah Finteck Syariah. Platfrom ini merupakan marketplace pembiayaan yang memiliki beberapa program pembiayaan dengan prinsip syariah seperti mudharabah dan ijarah.
Berkah Finteck Syariah menawarkan pinjaman dengan transaksi yang dilakukan melalui aplikasi saja. Dengan ini, Anda bisa mendapatkan pinjaman untuk berbagai keperluan dan mudah untuk diajukan.
5. Papitupi Syariah
Pinjaman dari Papitupi Syariah menawarkan kredit dengan limit sampai Rp50 juta. Untuk mengajukan pinjaman di platfrom ini, nasabah perlu bekerja minimal 2 tahun di perusahaan yang telah bermitra dengan mereka.
6. Dana Syariah
Pinjaman dari Dana Syariah aman dari penagihan kasar dan aman dari teror. Pembiayaan pinjaman yang diberikan menawarkan kredit untuk keperluan usaha properti.
BACA JUGA:Bagi Kamu yang Masih Awam Tentang Pinjol, Begini 5 Tips Memilih Pinjol Syariah untuk Pemula
7. Duha Syariah
Duha Syariah merupakan layanan pinjaman dengan prinsip syariat Islam dan sudah resmi terdaftar OJK sejak 2021. Pinjaman yang diberikan bisa digunakan untuk keperluan konsumtif dan kebutuhan wisata religi.
Syarat peminjam yang bisa mengajukan pinjaman di platfromini, yakni minimal usia 21 tahun dengan melengkapi isi data diri. Setelah itu, jika berhasil disetujui peminjam bisa mendapatkan dana dengan proses cepat cair.
Demikian informasi tentang aplikasi pinjol syariah tanpa DC lapangan yang aman dari penagihan kasar. Semoga bermanfaat. (*)