3. Selanjutnya Goreng ati ampelanya hingga matang, waktu menggorengnya jangan lupa kita tutup agar tidak
meletuk letuk .
4. S etelah matang kita angkat dan tiriskan lalu potong -potong .
5. Untuk Sambel ijonya, haluskan uleg kasar cabe rawit hijau, cabe ijo kriting, bawang merah dan bawang putih .
6. Lalu tumis, tambahkan sedikit air matang kurang lebih 50 mil .
7. Kemudian masukkan gula pasir, kaldu bubuk dan garam secukupnya, dan air perasan jeruk limau, aduk rata
dan cek rasa .
8. Masukkan potongan tomat hijau, aduk hingga tomatnya agak layu .
9. K emudian masukkan potongan ati ampela ayamnya, aduk rata sebentar saja, angkat dan sajikan .(*)