5 Tips Memilih Musik untuk Konten Reels Instagram
5 Tips Memilih Musik untuk Konten Reels Instagram-Tangkapan layar diswayjateng.id-
Hal ini terutama bagi penonton yang memang tumbuh saat lagu tersebut terkenal di masanya. Untuk memudahkan kamu menemukan audio musik nostalgia, kamu bisa mengetik kata kunci seperti Best 80s Songs atau Best 90s Songs.
BACA JUGA:6 Cara Membuat Reels Instagram yang Aesthetic dan Viral
5. Menggunakan Potongan Audio dari Film atau Serial TV
Menggunakan potongan audio dari film atau serial TV sebagai musik untuk konten Reels Instagram bisa menjadi pilihan yang cerdas. Terlebih jika isi konten yang kamu buat selaras dengan musik dari film atau serial tersebut.
Musik yang diambil dari film atau serial yang terkenal tentu akan menarik perhatian banyak penonton untuk melihat konten Reels Instagram kamu. Kamu dapat memotong audio dari film atau serial TV untuk dijadikan format MP3 dengan bantuan perangkat lunak pengedit audio.
Alternatif lainnya, kamu bisa merekam ulang menggunakan aplikasi perekam suara di Smartphone. Untuk menghindari masalah hak cipta, cukup gunakan beberapa detik dari potongan audio dan sertakan sumbernya dalam caption Reels Instagram.
Itulah beberapa tips memilih musik untuk konten Reels Instagram agar dapat menarik perhatian banyak penonton. Kamu bisa memilih cara yang paling sesuai untuk digunakan dalam Reels Instagram. Semoga bermanfaat.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: