Mengintip Keindahan Tebing Keraton Bandung: Tempat Wisata Hits di Pegunungan, Tiketnya Hanya 17 Ribu
Tebing Keraton Bandung-Travel Kompas-
3. Camping Ceria
Buat yang suka camping, Tebing Keraton bisa jadi pilihan yang oke. Nggak cuma buat bermalam, tapi juga buat menikmati malam di kaki tebing. Biar makin seru, kamu bisa sewa tenda di sini.
4. Tracking dan Soft Hiking
Kalo kamu suka tantangan, cobain deh tracking sepeda di jalur dekat Tebing Keraton. Ada juga rute hiking yang bisa bikin adrenalinmu naik.
BACA JUGA:Serba-serbi Kawah Putih, Eksotika Wisata yang Harus Dikunjungi Saat Berwisata ke Bandung
Tips Berkunjung
- Datang saat musim kemarau biar cuaca mendukung liburanmu.
- Selalu bawa kamera karena spot foto di Tebing Keraton nggak bisa dilewatkan.
- Jalanan ke Tebing Keraton curam dan belum aman sepenuhnya, jadi perlu hati-hati, terutama saat ngambil foto.
- Pakai jaket atau pakaian tebal biar nggak kedinginan.
Tebing Keraton, tempat wisata baru di Bandung yang wajib kamu kunjungi, apalagi kalo kamu suka petualangan alam. Jangan sampe ketinggalan, yuk tambahin Tebing Keraton ke daftar destinasi liburanmu! Semoga liburanmu makin seru dan penuh petualangan!(*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: