7 Mobil Bekas Harga di Bawah Rp60 Juta, Harga Paling Murah 45 jutaan Tersedia Banyak Pilihan
Mobil bekas harga di bawah 60 jutaan-Tangkapan layar carmudi-
Mobil bekas ketiga yang turut menjadi perhatian banyak orang adalah Toyota Kijang Kapsul lansiran tahun 1996 sampai 1998. Untuk meminangnya maka siapkan uang mulai Rp45 juta-Rp60 jutaan untuk tipe SX, SSX, SX, LX, LSX, LGX
Mobil satu ini memang sangat popular pada eranya dana menempati harga yang cukup stabil seiring berjalannya waktu.
BACA JUGA:5 Kelebihan Toyota Soluna Mobil Second dengan Performa Prima Mesin Handal nyaman di Kendarai
BACA JUGA:Rekomendasi 5 Mobil Irit BBM di 2023, Cocok Banget Buat Perjalanan Jauh!
4. Daihatsu Taruna 1995- 2000an dan OXXY Mulai Rp50 juta
Mobil keempat yang dapat dibeli di bawah harga Rp60 juta ada Daihatsu Taruna tahun 2000 hingga tipe Oxxy. Dengan spesifikasi tersebut Taruna Oxxy mampu melahap berbagai medan tanpa ragu dan takut.
Mobil MPV ini memiliki model gagah, sangar, ground clearance tinggi dengan overfender yang cukup lebar.
5. Isuzu Panther Royal 2000 Rp60 juta
Pilihan mobil kelima dengan budget di bawah Rp60 jutaan ada Isuzu Panther tipe Royal. Bagaimana tidak, mobil dengan konfigurasi 2.500cc diesel ini terkenal luas kabinnya, mesinnya badak dan sanggup melahap berbagai medan terjal di Indonesia.
Rajanya diesel ini memang sangat memikat hati banyak masyarakat Indonesia.
6. Toyota Vios Limo (Eks BB, Express, Primajasa dll) Tahun 2007-2010.
Toyota Vios Limo menjadi salah satu solusi terbaik bagi kamu yang ingin meminang mobil murah berkualitas dengan harga di bawah Rp60 juta. Meski begitu, Vios Limo mempunyai kelengkapan fitur yang baik seperti AC, model sporti dengan konfigurasi jok yang nyaman disinggahi.
Harga yang murah ini ditetapkan karena mobil satu ini adalah kendaraan bekas armada taksi di Indonesia.
BACA JUGA:Wow! Motor Listrik Vespa Elettrica, Seharga Mobil Daihatsu Ayla, Mantul Broooo
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: