Rutin Minum Air Rebusan Kayu Secang, Ini Manfaatnya! Nomor 4 Bikin Kaget

Rutin Minum Air Rebusan Kayu Secang, Ini Manfaatnya! Nomor 4 Bikin Kaget

Manfaat minum air rebusan kayu secang--

Salah satu penyebab timbulnya jerawat adalah infeksi bakteri asam Propionibacteria yang dapat menyebabkan peradangan kulit. Kayu secang dinilai memiliki kemampuan membunuh bakteri patogen dan mengurangi peradangan. 

BACA JUGA:Para Ibu Wajib Tahu, Inilah Kandungan Ikan Nila Dalam MP-ASI Serta 5 Cara Mudah Untuk Membuatnya!

Ini semua berkat kandungan senyawa anti jerawat, antibakteri dan anti inflamasi yang terdapat pada kayu secang. 

3. Anti Bakteri 

Khasiat kayu secang lainnya adalah mampu membunuh dan mencegah tumbuhnya bakteri. Kandungan senyawa antibakteri pada kayu secang diketahui mampu membunuh bakteri penyebab infeksi, termasuk bakteri Streptococcus. 

4. Menurunkan kadar gula darah 

Manfaat kayu Secang yang lainnya bagi kesehatan adalah dapat membantu mengontrol gula darah. Hal ini disebabkan kandungan anti diabetes di dalamnya. Selain itu, kayu Secang juga dapat menurunkan kadar gula darah tinggi.

5. Mencegah kerusakan sel 

Kayu secang merupakan  tanaman herba yang mengandung antioksidan seperti flavonoid, polifenol dan braziliana.  Kandungan antioksidannya mampu mencegah kerusakan sel dalam tubuh akibat efek radikal bebas. Antioksidan juga diketahui berperan dalam mengurangi risiko penyakit tertentu, seperti diabetes tipe 2 dan kanker. 

6. Hentikan Diare 

Secara tradisional, kayu secang telah dikonsumsi secara tradisional sebagai jamu atau teh herbal  untuk mengobati diare.

BACA JUGA:Tak Hanya Susu, 10 Manfaat Ikan Nila Ini Juga Dapat Membantu Tumbuh Kembang Tulang Anak! Apa Saja?

Hal ini didukung oleh beberapa penelitian yang menunjukkan bahwa kayu secang bermanfaat dalam membunuh bakteri penyebab diare karena mengandung sifat antibakteri. 

Sayangnya,  manfaat klinis kayu secang sebagai obat diare masih memerlukan penelitian lebih lanjut. Jadi, jika diare yang Anda alami tidak kunjung membaik dalam 2 hari atau menunjukkan tanda-tanda dehidrasi, segera temui dokter untuk mendapatkan penanganan yang tepat. 

Namun masih diperlukan penelitian lebih lanjut untuk memastikan efektivitas  kayu secang sebagai obat herbal pengendalian gula darah dan pengobatan lainnya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: