DISWAY JATENG - Buat kamu yang lagi cari smartphone baru dengan harga terjangkau tapi performa tangguh, Oppo A60 bisa jadi pilihan tepat nih.
Baru aja diluncurkan di Indonesia, Hp Oppo A60 langsung menarik perhatian banyak orang karena spesifikasi dan harganya yang menarik. Ponsel ini merupakan smartphone stylish dengan performa tangguh dan kabarnya tahan banting lho.
Penasaran seputar harga terbaru dan spesifikasi lengkapnya! Cek ulasan seputar Hp Oppo A60 di bawah ini!
Spesifikasi dan fitur hp Oppo A60
BACA JUGA: Smartphone Oppo A17K, Hp Murah dengan Performa Tangguh Simak Harga dan Spesifikasinya
1. Desain Tipis dan Ringan
Oppo A60 hadir dengan desain yang tipis dan ringan, dengan ketebalan hanya 7.7mm dan berat 186 gram. Bodinya terbuat dari plastik yang kokoh dan tersedia dalam dua pilihan warna: Midnight Purple dan Ripple Blue.
2. Layar Super Cerah
Hp Oppo terbaru ini dilengkapi dengan layar berpanel IPS LCD 6.67 inci dengan resolusi HD+ (1604 x 720 piksel) dan memiliki refresh rate 90Hz.
Layarnya ini punya tingkat kecerahan maksimum hingga 950 nits, sehingga kamu tetap bisa melihat layar dengan jelas meskipun di bawah sinar matahari langsung.
3. Chipset Snapdragon 680
Oppo A60 ditenagai oleh chipset Qualcomm Snapdragon 680 dan CPU octa-core yang hemat energi. Chipset ini dipadukan dengan RAM 8GB dan kapasitas penyimpanan 128GB atau 256GB memori internal.
Performa Oppo A60 cukup mumpuni untuk menjalankan aplikasi sehari-hari seperti media sosial, browsing, menonton video, dan bermain game ringan.
4. Kamera 50MP