Spesifikasi Oppo A77s: Hp dengan Desain Menawan, Kamera Jernih dan Performa Tangguh yang Harganya Terjangkau

Spesifikasi Oppo A77s: Hp dengan Desain Menawan, Kamera Jernih dan Performa Tangguh yang Harganya Terjangkau

Spesifikasi Oppo A77s: Hp dengan Desain Menawan, Kamera Jernih dan Performa Tangguh yang Harganya Terjangkau--Screenshot website Oppo

DISWAY JATENG - Oppo A77s merupakan smartphone stylish dengan performa tangguh dan kamera jernih.

Hp yang mengusung tagline "Gaya Keren, Performa Ekstra", ini sudah diluncurkan sejak 1 tahunan lalu tepatnya sejak Oktober 2022.

Smartphone ini cocok untuk generasi muda yang aktif dan ingin tampil stylish. Ditambah lagi, harganya yang semakin terjangkau membuat Oppo A77s menjadi pilihan yang tepat bagi kamu yang mencari smartphone baru.

Yuk kita telusuri bersama-sama seputar Hp Oppo A series terbaik ini. Mulai dari harga terbaru dan spesifikasi lengkap Oppo A77s di bawah ini.

BACA JUGA: Oppo A79 5G: Hp Oppo Terbaru yang Punya Desain Stylish dengan Performa Ngebut!

Spesifikasi Oppo A77s

1. Desain Stylish dan Trendy

Oppo A77s hadir dengan desain yang stylish dan trendy, cocok untuk kamu yang ingin tampil kekinian.

Smartphone ini memiliki bodi ramping dengan ketebalan hanya 7.99mm dan tersedia dalam dua pilihan warna yang menarik: Starry Black dan Sunset Orange.

2. Layar Besar 90Hz 

Oppo A77s dilengkapi dengan layar 6.56 inci, beresolusi HD+ (1612 x 720 piksel) yang memiliki refresh rate 90Hz.

Layar ini memberikan pengalaman visual yang lebih halus dan responsif, baik saat bermain game, menonton video, ataupun scrolling media sosial.

BACA JUGA: Spesifikasi Oppo A77s, Hp Oppo 2 Jutaan Terbaik yang Hadirkan Performa Tangguh dan Kamera Berkelas

3. Performa Tangguh 

Oppo A77s ditenagai oleh chipset Qualcomm Snapdragon 680 yang memberikan performa tangguh untuk aktivitas sehari-hari.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: