5 Cara Menaikkan Limit Home Credit Tanpa Ribet, Syarat Mudah Langsung di-ACC

Kamis 25-01-2024,20:30 WIB
Reporter : Meiffio Hasanain Mayzaldin
Editor : Rochman Gunawan

DISWAY JATENG - Berikut cara menaikkan limit Home Credit dengan mudah. Layanan pinjaman online Home Credit menawarkan kemudahan dalam melakukan transaksi sehari-hari.

Limit pinjaman Home Credit menjadi faktor yang mempengaruhi sejauh mana Anda menggunakan layanan ini. Karena itu, cara menaikkan limit Home Credit menjadi hal penting bagi pengguna.

Sebelum membahas cara menaikkan limit Home Credit, pastikan Anda sudah memahami syarat ketentuan layanan pinjaman. Dengan ini, Anda akan lebih mudah untuk memanfaatkan layanan pinjaman online dengan maksimal.

Ada beberapa cara menaikkan limit Home Credit dapat Anda lakukan dengan mudah. Simak panduan dan beberapa tips yang dapat membantu meningkatkan limit pinjaman Home Credit.

BACA JUGA:6 Pinjol Limit Besar Resmi OJK Cair Sampai Rp100 Juta, Syarat Pengajuan Mudah dan Cepat Cair

BACA JUGA:Inilah 8 Cara Melunasi Hutang Pinjol yang Menumpuk agar Cepat Lunas, Aman dan Efektif

Cara Menaikkan Limit Home Credit

1. Bayar tagihan Tepat Waktu

Cara pertama untuk menaikkan limit pinjaman di Home Credit yakni bayar tagihan tepat waktu. Hal ini dapat mempengaruhi skor kredit peminjam.

Langkah ini terbukti efektif dan ampuh karena kamu akan memiliki jejak pembayaran yang baik. Selain itu jika membayar tepat waktu kamu akan terhindari dari denda dimana bertambah setiap harinya.

2. Jangan menghabiskan limit pinjaman awal

Menghabiskan limit pinjaman dapat mengurangi penilaian credit karena dianggap sebagai peminjam yang kurang baik. Dengan ini pastikan Anda menyisakan limit bulanan atau menggunakan limit sesuai kebutuhan mendesak saja.

3. Usahakan cicilan maksimal 30% dari penghasilan

Cara menaikkan limit Home Credit selanjutnya adalah memperhitungkan cicilan maksimal. Dengan ini, Anda dapat mengusahakan cicilan tidak lebih 30% dari pendapatan bulanan supaya skor kredit baik.

Kebanyakan orang tidak memperhitungkan hal ini karena menganggap dapat meminjam seenaknya. Namun dibalik itu pihak Home Credit menilai pinjaman seseorang dari total penghasilan yang didapat.

Kategori :