Nikmati Keindahan Alam di Temanggung; 7 Rekomendasi Tempat Wisata di Kaki Gunung Sindoro dan Sumbing

Kamis 26-10-2023,10:01 WIB
Reporter : Asyifa Suryani
Editor : Asyifa Suryani

Selain itu, jika kamu tiba di puncak pada pagi hari, kamu juga bisa menyaksikan panorama matahari terbit yang spektakuler.

Wisata Sekitar Gunung Sumbing yang Sayang Dilewatkan

Selain keindahan Gunung Sumbing itu sendiri, daerah sekitarnya juga memiliki banyak destinasi wisata menarik yang sayang dilewatkan. Berikut adalah beberapa di antaranya:

1. Wana Mukti Si Guege:

Objek wisata yang terletak di Desa Kebonlegi, Kecamatan Kaliangkrik. Dari sini, kamu akan dimanjakan dengan pemandangan Gunung Sumbing yang indah.

Jangan lupa untuk mencari waktu yang tepat agar kamu bisa menyaksikan matahari terbit yang dikelilingi oleh Gunung Merapi dan Merbabu.

Bahkan saat malam tiba, kamu bisa menikmati kerlap-kerlip lampu perkotaan di Magelang.

2. Mangli Sky View: 

Mangli Sky View adalah tempat yang populer untuk perkemahan di sekitar Gunung Sumbing.

Di sini, kamu bisa ber-selfie ria dan menikmati pemandangan cantik Gunung Sumbing. Lokasinya ada di Desa Mangli, Kecamatan Kaliangkrik.

3. Dusun Butuh (Nepal van Java): 

Sebuah desa wisata yang terletak di ketinggian 1600 meter di atas permukaan laut. Dengan latar belakang Gunung Sumbing, desa ini memang cantik banget.

BACA JUGA:5 Jalur Pendakian Gunung Merbabu ; Cocok Untuk Menaklukan Keindahannya!

Makanya nggak heran kalau disebut Nepal Van Java. Keindahan Dusun Butuh bahkan sempat viral di media sosial, karena suasana di sini mirip banget dengan desa-di desa di Nepal.

4. Pengilon Edupark: 

Pengilon Edupark Temanggung adalah tempat wisata yang menggabungkan unsur alam dan edukasi.

Kategori :