Gubernur Jateng Imbau Rayakan Kelulusan dengan Syukuran secara Sederhana

Gubernur Jateng Imbau Rayakan Kelulusan dengan Syukuran secara Sederhana

Gubernur Jawa Tengah Ahmad Lutfi bersama pengurus NU Jateng saat meninjau Education & Job Fair di Hall Masjid Agung Jawa Tengah (MAJT), Kota Semarang, pada Senin, 14 April 2025.-Istimewa/ Umar Dani -

Siswa yang akan melanjutkan pendidikan harus bersiap sejak dini, sementara yang ingin langsung bekerja perlu memperkuat keterampilan agar siap menghadapi dunia kerja.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: