Upayakan Percepatan Penurunan Stunting, Pemkot Tegal Gandeng Stakeholder

MENYERAHKAN-Wali Kota Tegal Dedy Yon Supriyono menerima bantuan untuk penanggulangan stunting di Kota Tegal senilai Rp22.598.000 dari Ketua Baznas Kota Tegal Harun Abdi Manaf di di Gedung Adipura Komplek Balai Kota Tegal, Rabu (16/4).--meiwan dani ristanto
Stakeholder yang akan digandeng diantaranya dari Kantor Urusan Agama (KUA), Kementerian Agama (Kemenag), Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM), Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) dan Klinik / Rumah Bersalin yang ada di Kota Tegal.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: