Polda Jateng Tegas: Satu Tersangka Ditahan dalam Kasus Tempat Hiburan Malam di Semarang

Polda Jateng Tegas: Satu Tersangka Ditahan dalam Kasus Tempat Hiburan Malam di Semarang

Direskrimum Polda Jateng Kombes Pol Dwi Subagio (kiri, baju putih) bersama Kabidhumas Polda Jateng Kombes Pol Artanto saat jumpa pers dengan awak media di Semarang beberapa waktu lalu.--umar

Kabid Humas Polda Jateng, Kombes Pol Artanto, mengimbau seluruh pengelola usaha hiburan malam agar mematuhi aturan dan menjaga norma kesusilaan dalam operasionalnya.

“Kami mengingatkan seluruh pelaku usaha hiburan di Jawa Tengah agar mematuhi peraturan dan menjaga etika dalam operasionalnya. Langkah ini penting untuk mencegah kasus serupa,” tandas Kombes Pol Artanto.

BACA JUGA:Polda Jateng Atur Lalu Lintas dan Bantu Warga Terjebak Banjir di Kaligawe

BACA JUGA:Kapolda Jateng dalam Rapim Polri: Introspeksi, Berbenah dan Tingkatkan Kualitas Pelayanan

Polda Jateng menegaskan bahwa pihaknya tidak akan ragu mengambil tindakan hukum terhadap tempat hiburan yang melanggar aturan, terutama yang berpotensi merusak moral dan ketertiban masyarakat.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: